Ratusan Santri Ds Sukamulih Sariwangi Lantunkan Sholawat Hantarkan Doa untuk Indonesia Kuat

Kabupaten, Wartatasik.com – Ratusan santri melantunkan shalawat menyambut Hari Santri 2020 dan maulid Nabi Muhammad SAW 1442 H, kegitaan ini digelar oleh Forum Silaturahmi Santri dan IREMAS Desa Sukamulih bertempat di GOR Desa Sukamulih Kec. Sariwangi, Jumat malam (30/10/2020). Berdasarkan pantauan kru wartatasik.com, ratusan santri tampak berduyun-duyun sejak pukul 19.00 WIB.  Santri dan santriwati tersebut tampak kompak mengenakan pakaian warna putih dan jas almamater ponpes masing-masing. Acara tersebut dihadiri sejumlah tokoh, MUI dan para ulama Kecamatan Sariwangi, serta pimpinan pondok pesantren. “Momentum Peringatan Hari Santri Nasional 2020 kali ini sengaja…

Keramat Depok Patilasan Prabu Kian Santang Resmi Dibuka

Ciamis, Wartatasik.com – Destinasi wisata religi Keramat Depok Patilasan Prabu Kiang Santang yang beralokasi di Kampung Sukamaju Hilir, Desa Sukamaju Kecamatan Cihaurbeuti Kabupaten Ciamis resmi dibuka. Kabid Destinasi Pariwisata Rina Sakarina mengatakan, dirinya menghadiri undangan kegiatan dalam rangka Maulid Nabi Muhammad SAW yang dilaksanakan di Depok Patilasan Prabu Kian Santang. “Harapan kami (wisata religi, red) bisa ditingkatkan, namun banyak yang harus digali lagi seperti dokumen, atau sejarahnya, biar pengunjung tahu dan tertarik ke tempat ini,” ujar Rina. “Ya, termasuk akses jalan harus dibenahi. Untuk ditindak lanjuti kedepan menunggu komitmen atau…