Jangan Kaget, Isi Full Tank Hyundai Stargazer Bakal Habis Segini

Jakarta, Wartatasik.com – Dilansir oto.detik.com bahwa mobil baru umumnya memiliki rasio kompresi mesin di atas 10:1 yang mengharuskan untuk menggunakan BBM dengan kandungan RON lebih tinggi. Salah satu contohnya adalah Hyundai Stagazer yang memiliki rasio kompresi mesin 10,5:1 dan disarankan untuk menggunakan BBM RON 91. Di Indonesia, tidak ada operator SPBU yang menawarkan BBM RON 91, adanya 92. Dengan begitu, Stargazer sebaiknya ‘menenggak’ BBM sekelas Pertamax, Shell Super, BP 92, atau Revvo 92. Namun, Hyundai menyatakan Stargazer masih bisa diisi BBM dengan kadar oktan lebih rendah, misalnya dengan Pertalite. “Tapi…