Perkuat Persatuan dan Kesatuan, PGI: Kita Harus Hormati Hasil Pemilu 2024

Jakarta, Wartatasik.com – Persatuan Gereja- gereja di Indonesia (PGI) mengimbau semua pihak menghormati hasil Pemilu usai menggunakan hak pilihnya pada Rabu kemarin. 14 Februari 2024. PGI meminta semua pihak juga menunggu hasil resmi dari KPU. “Rakyat sudah menentukan pilihan, dan kita semua harus menghormati hasilnya. Saya berharap semua pihak siap menerima hasil dengan lapang dada,” kata Ketum PGI, Pdt Gomar Gultom, dalam keterangannya, Kamis (15/2/2024). PGI menyebut hasil quick count sementara yang telah keluar bukan hasil resmi, meskipun telah dapat memperkirakan hasilnya. Namun PGI meminta agar masyarakat tetap bersabar dan menunggu…

Seruan Usai Pemilu, Kiai Marsudi: Tetap Damai Dahulukan Kemaslahatan Bersama

Jakarta, Wartatasik.com – Wakil Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI) Kiai Marsudi Suhud mengajak semua pihak untuk melakukan hal positif selama menunggu hasil real count Pemilu 2024. Marsudi menyeru semua elemen bangsa untuk mengedepankan kemaslahatan bersama. “Tetap sabar dan melakukan hal-hal positif untuk bangsa kita, sambil tetap bersyukur bahwa bangsa kita dapat melewati masa-masa kampanye yang sedikit banyak, menguras tenaga dan pikiran serta perasaan yang kadang sedikit banyak membuat panasnya situasi,” kata Marsudi kepada wartawan, Kamis (15/2/2024). Untuk menyikapi ini, lanjutnya, maka baiknya tetap dingin, damai dan mendahulukan kemaslahatan bersama…

Monitoring TPS, Bupati Ade Pastikan Pemilu di Kab. Tasik Lancar, Aman dan Damai

Kabupaten, Wartatasik.com – Dalam rangka memastikan kelancaran pesta demokrasi di Kabupaten Tasikmalaya. Bupati Tasikmalaya H. Ade Sugianto bersama unsur Forkopimda melakukan monitoring ke beberapa Tempat Pemungutan Suara (TPS) dalam penyelenggaraan Pemilu 2024, Rabu (14/2/2024). Bupati Ade memastikan penyelenggaraan Pemilu 2024 di Kabupaten Tasikmalaya berjalan dengan aman, damai dan lancar, “Ini dilihat dari berjalannya pelaksanaan pencoblosan di sejumlah TPS berlangsung tertib dan kondusif,” ujarnya. Ia berharap kepada para Caleg maupun Pilpres yang berkontestasi agar dapat menjaga kondusifitas pemilu dengan tidak membuat gaduh atau meneriakan ada kecurangan, “Kalau ada temuan, alangkah lebih bijak kita…

Beserta Istri, Bupati Ade Salurkan Hak Pilih Pemilu 2024

Kabupaten, Wartatasik.com – Riuh antusias masyarakat menyambut hari pencoblosan pada Pemilu 2024 sangat nampak terpantau di sejumlah titik TPS yang berlangsung, Rabu (14/02/2024). Tidak hanya masyarakat, para pimpinan atau pejabat publik juga turutu mensukseskan pemilihan yang berlangsung lima tahunan ini, terlebih tahun ini berlangsung serentak yakni Pilpres dan Pileg juga DPD. Sebut saja, Bupati Tasikmalaya H. Ade Sugianto juga nampak menyalurkan hak suaranya dengan mendatangi TPS di dekat kediamannya. Ia bersama Istri, Hj. Ai Diantani Sugianto,S.H,M.kn menyalurkan hak pilihnya pada Pemilihan Umum 2024 di TPS 12 Kp. Sukahaji, Desa Singasari,…