Kota, Wartatasik.com – Langkah strategis awal 2026 ditempuh oleh Pemkot Tasikmalaya Jawa Barat, melalui Dinas Koperasi UMKM Indag, berkolaborasi dengan KBLI (Komunitas Bengkel Las Indonesia) dan Keluarga Alumni Universitas Jenderal Soedirman KAUNSOED Priangan Timur. Pada awal bulan Februari akan mengadakan giat silaturahmi pengusaha bengkel las dan juru las di Kota Tasikmalaya dan sekitarnya bertajuk, ‘Tasik Manyala’ Sinergitas Tukang Las Jadi Lebih Berkelas. Tepatnya pada, hari Rabu 04 Februari 2026 mendatang mulai jam 09.00 pagi, di Gedung PPIK Jl. Letjen Mashudi – Cibeureum – Kota Tasikmalaya. Sedikit menengok ke belakang, selain…
Blog
Wujudkan Tasik Pintar, Pemkot Tasik Jalin Sinergitas dengan Mendiktisaintek RI
Jakarta, Wartatasik.com – Wujudkan Tasik Pintar, Pemerintah Kota Tasikmalaya menjalin sinergi bersama Menteri Pendidikan Tinggi, Sains, dan Teknologi (Mendiktisaintek), dengan mengunjungi kantor Kemendiktisaintek RI, Jakarta, Kamis (15/1/2025). Kunjungan tersebut dilaksanakan Wali Kota Tasikmalaya, Viman Alfarizi Ramadhan, didampingi Kadiskominfo, H. Amran Saefullah, Sek. Bapelitbangda, Iman Budiman, Kabag Prokopim Erwin Komaruddin ini dalam upaya meningkatkan kualitas pendidikan, riset, dan inovasi sebagai fondasi pembangunan sumber daya manusia. “Sebagai upaya Pemkot Tasikmalaya dalam meningkatkan kualitas SDM bidang pendidikan, riset serta inovasi inovasi yang menuju Tasik Pintar,” tutur Wali Kota. Kolaborasi ini, lanjutnya, menjadi langkah…
Wabup Hadiri Pisah Sambut Komandan Kodim 0612/Tasikmalaya: Perkuat Sinergi Petahanan Daerah
Kabupate, Wartatasik.com – Wakil Bupati Tasikmalaya H. Asep Sopari Al Ayubi menghadiri acara Pisah Sambut Komandan Kodim 0612/Tasikmalaya yang digelar di Hotel Asri Gedung Graha Asia Plaza Tasikmalaya, Rabu (14/1/2025). Kegiatan ini turut dihadiri unsur Forkopimda Kabupaten dan Kota Tasikmalaya, Penjabat Sekretaris Daerah Kabupaten Tasikmalaya, jajaran TNI–Polri, pejabat pemerintah daerah, serta tamu undangan lainnya Acara pisah sambut tersebut menandai pergantian kepemimpinan dari Letkol Arm Yan Octa Rombenanta, S.Sos., kepada pejabat baru Letkol Czi M. Imvan Ibrahim, S.Sos., M.Han., sebagai Komandan Kodim 0612/Tasikmalaya. Suasana hangat dan penuh kebersamaan mewarnai jalannya kegiatan…
Perkuat Pelayanan, Wabup Tasikmalaya Berikan Pembinaan dan Pengawasan ke Diskopukmindag
Kabupaten, Wartatasik.com –Â Wakil Bupati Tasikmalaya, H. Asep Sopari Al Ayubi melaksanakan kegiatan pengawasan dan pembinaan kepada jajaran pegawai Dinas Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah, Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Tasikmalaya. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan kesiapan perangkat daerah dalam mendukung pelaksanaan program dan kegiatan tahun anggaran 2026, khususnya yang berkaitan dengan penguatan koperasi, UMKM, sektor industri, serta perdagangan daerah. Dalam arahannya, Wakil Bupati menekankan pentingnya kedisiplinan, integritas, serta kolaborasi seluruh pegawai dalam menjalankan tugas dan fungsi pelayanan kepada masyarakat. “Pengawasan dan pembinaan ini juga menjadi bagian dari upaya monitoring kinerja…
Soroti Sistem Pembayaran Listrik PJU, Anggota DPRD ini Kunjungi Kantor PLN Tasikmalaya
Kota, Wartatasik.com – Anggota Komisi II DPRD Kota Tasikmalaya, Kepler Sianturi, S.MG.,M.A mengunjungi kantor PLN Kota Tasikmalaya, Selasa 13 Januari 2026. Kunjungan tersebut guna memastikan anggaran belanja daerah dan bagi hasil terkait masalah listrik yang sesuai. Dalam kunjungannya itu, Kepler menemukan sistem pembayaran listrik Penerangan Jalan Umum (PJU) yang masih didominasi abodemen, dan hal itu dinilai menjadi penyebab utama pemborosan anggaran hingga mencapai miliaran rupiah setiap tahunnya. Katanya, sistem yang digunakan Pemkot saat ini tidak bisa mengukur secara ril, sehingga setelah dianalisa ada anggaran yang keluar secara sia-sia karena sistem…
Lentera Qurani, Mahasiswa KKN 59 Desa Karangnunggal Universitas Siliwangi Perkuat Literasi Al-Qur’an
Kabupaten, Wartatasik.com – Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata (KKN) 59 Universitas Siliwangi 2025/2026 Periode 1, melaksanakan Program LENTERA QUR’ANI sebagai upaya penguatan literasi Al-Qur’an dan peningkatan fasilitas keagamaan di Desa Karangnunggal, Kabupaten Tasikmalaya, khususnya di Masjid Al-Barokah Dusun Karangsari. Program ini dilaksanakan melalui penggalangan donasi pada 1–7 Januari 2026. Donasi yang terhimpun dimanfaatkan untuk pengadaan Al-Qur’an, Iqra, Juz Amma, buku tuntunan sholat, buku kisah nabi, rekal Al-qur’an serta perlengkapan ibadah berupa mukena, sejadah dan sarung, termasuk pembuatan rak Al-Qur’an yang layak dan tertata, dengan total dana terkumpul sebesar ± Rp730.278. Penyerahan…
Wabup Tasik: Tahun ini Merupakan Hasil Implementasi RPJMD Pimpinan Baru
Kabupaten, Wartatasik.com –Â Wakil Bupati Tasikmalaya Asep Sopari Al Ayubi memimpin apel pagi Aparatur Sipil Negara (ASN) di lingkungan Pemerintah Daerah Kabupaten Tasikmalaya. Dalam amanatnya, Wakil Bupati menegaskan bahwa tahun 2026 merupakan momentum penting sebagai hasil implementasi Rencana Pembangunan Jangka Menengah Daerah (RPJMD) pimpinan baru. Asep menyampaikan bahwa seluruh perangkat daerah harus memahami arah kebijakan pembangunan yang telah ditetapkan dalam RPJMD, “Serta menerjemahkannya ke dalam program dan kegiatan yang terukur, tepat sasaran, dan berdampak langsung bagi masyarakat,” paparnya, Senin (12/1/2026). Wakil Bupati juga menekankan pentingnya disiplin, kolaborasi, dan komitmen ASN…
Penjabat Sekda Resmi Dilantik, Bupati Tasikmalaya Minta Fokus Pelayanan dan Efektivitas Program
Kabupaten, Wartatasik.com – Bupati Tasikmalaya, H. Cecep Nurul Yakin, melantik Penjabat Sekretaris Daerah Kabupaten Tasikmalaya di Op.room Setda Kab. Tasikmalaya, Senin (12/01/2026). Penjabat Sekretaris Daerah yang dilantik dimaksud adalah Drs. H. Roni Ahmad Sahroni, MM. Turut hadir dalam acara ini, unsur Forkopimda Kab. Tasikmalaya, para Asisten Daerah Setda, para Kepala SKPD Kab. Tasikmalaya, para Staf Ahli Bupati, Ketua TP PKK Kab. Tasikmalaya, Ketua Forum Camat, dan tamu undangan lainnya. Bupati Cecep menegaskan, Sekretaris Daerah memiliki peran strategis dalam menggerakkan kebijakan menjadi kerja nyata yang dirasakan langsung oleh masyarakat. “Saya berharap…
Angkat Tema: Bentuk Moral Anak Muda, Peringatan Isra Mi’raj Majelis Taklim KH. Misbahudin Berlangsung Khidmat
Kota, Wartatasik.com – Berlangsung khidmat, Pengurus dan jamaah majelis taklim KH. Misbahuddin, Paseh Babakan, Kelurahan Tuguraja, Kecamatan Cihideung, Kota Tasikmalaya kembali menggelar peringatan Isra Mi’raj, Minggu malam (11/1/2025). Kegiatan peringatan yang mengangkat tema Hikmah Isra Mi’raj, Membentuk Moral Anak Muda ini menghadirkan penceramah muda ternama. Yakni, Ust. H. Rahmat Hidayat. Dikatakan Ketua Penyelenggara peringatan Isra Mi’raj, Hj. Ida, bahwa kegiatan ini menjadi agenda rutin tahunan setiap menjelang ramadhan, dalam rangka menjaga silaturahmi sesama pengurus dan jamaah Majelis Taklim bersama warga Paseh Babakan. “Alhamdulillah, acara berlangsung lancar dan sukses dengan dihadiri…
Turut Berbangga, Sekretaris Komisi IV DPRD Hadiri Peresmian SMAN 11 Kota Tasikmalaya
Kota, Wartatasik.com – Sekretaris Komisi IV DPRD Kota Tasikmalaya Hj. Evi Silviani, S.IP., menghadiri kegiatan Peresmian SMAN 11 Kota Tasikmalaya. Minggu (11/01/2026). Peresmian sekolah tersebut langsung diresmikan oleh Wakil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah, Prof. Atip Latipulhayat, S.H., LL.M., Ph.D, Wali Kota Tasikmalaya, Sekretaris Daerah Kota Tasikmalaya, Kepala Dinas Pendidikan Kota Tasikmalaya, serta tamu undangan lainnya. Menurut Wakil Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah Prof Atif Latifulhayat, bahwa peresmian SMA Negeri 11 Tasikmalaya ini merupakan Wujud dari program pemerintah Presiden Prabowo dalam hal ini untuk menyediakan fasilitas pendidikan yang bermutu dan…
