Kota, Wartatasik.com – Usai menghadiri pengangkatan dan penyerehan SK 203 pegawai yang resmi diangkat sebagai ASN, dengan rincian 124 P3K dan 79 CPNS disela Apel Pagi, di Lapangan Bale Kota, tadi pagi, Ketua DPRD Kota Tasikmalaya H. Aslim SH. M.Si sampaikan selamat. Diakuinya, ia juga senada dengan Wali Kota Tasikmalaya yakni merasa berbahagia momen pengangkatan ini dihadiri dan disaksikan langsung Kepala Badan Kepegawaian Negara (BKN) RI, Prof. Zudan Arif Fakrulloh. “Menjadi sebuah kehormatan sebanyak 124 CPNS dan 79 PPPK bisa dihadiri langsung oleh Prof Zudan, Kepala BKN RI,” ujarnya, Senin (14/4/2025).…
Category: Berita Terkini
Pemkot Tasik Raih Penghargaan dari BKN RI, 203 Pegawai Resmi Diangkat ASN
Kota, Wartatasik.com – Bertempat di Lapangan Bale Kota, sebanyak 203 pegawai resmi diangkat sebagai ASN, dengan rincian 124 P3K dan 79 CPNS. Wali Kota Tasikmalaya Viman Alfarizi Ramadhan mengatakan, ia turut berbahagia. Terlebih pengangkatan ini dihadiri dan disaksikan langsung Kepala Badan Kepegawaian Negara (BKN) RI, Prof. Zudan Arif Fakrulloh. Alhamdulillah, katanya, hari ini terjawab sudah dan menjadi sebuah kehormatan bagi kami Kota Tasikmalaya apel pagi pengangkatan pegawai CPNS dan PPPK bisa dihadiri langsung oleh Prof Zudan, Kepala BKN RI. “Tentunya hal ini menjadi amunisi baru untuk Pemerintah Kota Tasikmalaya dalam…
DPP BAPEKSI Gelar Rakor dan Pengukuhan: Pengurus DPC dan LBH se-Indonesia Dikukuhkan
Cirebon, Wartatasik.com – Dewan Pimpinan Pusat Barisan Pejuang Demokrasi (DPP BAPEKSI) gelar acara Rapat Koordinasi dan Pengukuhan Pengurus Lembaga Bantuan Hukum Barisan Pejuang Demokrasi (LBH BAPEKSI) Tingkat DPD Provinsi dan kabupaten/kota se-Indonesia. Acara tersebut digelar langsung di Hotel Grand Tryas Cirebon dengan dihadiri sekitar 200 orang pengurus DPC dan LBH se-Indonesia, Minggu (13/04/2025) Ketua Umum BAPEKSI Mayjen (Purn) TNI Dr. H. Tubagus Hasanudin, S.E.,M.M.,M.SI menyebutkan bahwa organisasi BAPEKSI bukan merupakan wadah untuk mencari nafkah. “Namun, organisasi ini kami bentuk untuk membantu rakyat, dan untuk membela rakyat. Jadi saya mengimbau kepada…
Wakil Wali Kota Hadiri Latgab dan Halbi TD se-Tasik Raya
Kota, Wartatasik.com – Latihan Gabungan (Latgab) dan Halal Bihalal Tarung Derajat (TD) se-Tasikmalaya Raya yang bertempat di Kawah Narayana, Minggu (13/4/2025). Tidak hanya dihadiri ratusan anggota TD, alumni. Latgab dan halbil kali ini terasa lebih istimewa dengan kehadiran Wakil Wali Kota Tasikmalaya Diky Candranegara. Dalam kesempatan tersebut, Diky berbagi sedikit pengalamannya sebagai background artis dan pernah viral dengan pengundurannya sebagai Wabup Garut, hingga aktivitas sekarang sebagai Wawalkot Tasik. “Sebagai artis yang cenderung kehidupan glamor dan berlimpah dengan kekayaan tidak menjadikan adigung (sombong) apalagi dengan jabatan yang diemban, ini yang menjadikan…
Sesalkan Sikap OPD Saling Lempar Kewenangan, LBH BAPEKSI: Ini ada Apa, Kenapa Tidak Dilakukan Penutupan?
Kota, Wartatasik.com – Lembaga Bantuan Hukum Barisan Pejuang Demokrasi (LBH BAPEKSI) menyesalkan atas sikap OPD yang lempar tanggung jawab. Sebagaimana dilansir media online Wartatasik.com sebelumnya, yakni DLH ke DPUTR yang berwenang untuk menutup Bank Mandiri Jl. Sutsen, begitupun sebaliknya, “Ini menunjukkan tidak professional,” tutur Ketua LBH Mardi Guntara, Sabtu (12/4/25). Padahal, lanjut Mardi, berdasarkan arahan Ketua Komisi III, Anang Sapaat yang menyarankan pelaksanaannya ditutup sementara sampai proses perizinan nya beres. “Ketua komisi III sudah jelas menyatakan bahwa pembangunannya diberhentikan dulu sebelum perizinan Proyek tersebut jelas,” katanya. Untuk pemberhentian tersebut memang…
Laksanakan Intruksi Wali Kota, DLH bersama DPUTR dan OPD Lainnya Gelar Giat Bersih-bersih Hari Sabtu
Kota, Wartatasik.com – Pemkot Tasikmalaya melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Tasikmalaya, Dinas PUTR Kota Tasikmalaya, Satpol PP, TNI dan sejumlah Lurah, Camat serta Masyarakat Pemerhati Lingkungan gelar giat bersih-bersih di beberapa wilayah Kota Tasikmalaya pada, Sabtu (12/04/2025). Kabid Pengelolaan Persampahan Kota Tasik DLH Kota Tasikmalaya Feri Arif Maulana, ST. MP., menyebutkan bahwa kegiatan ini merupakan implementasi dari apa yang sudah diamanatkan oleh Bapak Gubernur dan Bapak Walikota. “Dimana pada Apel beberapa hari lalu Bapak Walikota mengintruksikan bahwa fokus kerja kita dalam beberapa bulan ini terkait sampah dan banjir. Oleh karena itu, kami…
Wabup Dilaporkan ke Polres Tasik, Kuasa Hukum Bupati: Ini tidak ada Kaitannya dengan PSU
Kabupaten, Wartatasik.com – Wakil Bupati Tasikmalaya Cecep Nurul Yakin dilaporkan oleh tim kuasa hukum Bupati Tasikmalaya Ade Sugianto, ke penyidik Satreskrim Polres Tasikmalaya atas dugaan pemalsuan surat, korp surat dan stempel. Dugaan yang disangkakan tersebut adalah pemalsuan surat undangan kepada camat dan kepala desa yang dibuat oleh wakil bupati pada 25 Maret 2025, yang stempelnya diduga dipalsukan. Selaku Kuasa Hukum atau Tim Pengacara Bupati Tasikmalaya, Bambang Lesmana SH MH, mengatakan kedatangannya ke Mako Polres Tasikmalaya untuk melaporkan Wakil Bupati Tasikmalaya Cecep Nurul Yakin ke Satreskrim Polres Tasikmalaya. “Laporan atas dugaan…
Tepis tak ada Kerjanya, Ketua Komisi III: Terkait Pembangunan Kantor Bank Mandiri Kami Sarankan Tutup Dulu
Kota, Wartatasik.com – Terkait Polemik Pembangunan Bank Mandiri Sutisna Senjaya, Ketua Komisi III DPRD Kota Tasikmalaya, Anang Sapa’at, S.Sos menyarankan Proyek tersebut ditutup sementara apabila memang ada kejanggalan dokumen pada proyek tersebut. Hal tersebut diungkapkan Anggota Dewan dari Fraksi Demokrat tersebut saat diklarifikasi melalui pesan singkat (WA) pada, Jum’at (11/04/2025). Dirinya menyebutkan bahwa memang telah dilakukan rapat Teknis antara Pihak DPRD dan OPD terkait. “Dalam rapat tersebut kami Komisi III DPRD Kota Tasikmalaya meminta OPD Teknis untuk melakukan pengecekan dan dalam pengecekan tersebut ditemukan memang ada salah satu rekomendasi yang…
Launching Program Kota Tasikmalaya ‘Nyaah Ka Sepuh’, Wali Kota: Turunan Kebijakan Pemprov Jabar
Kota, Wartatasik.com – Hari ini, Jum’at, 11 April 2025, Pemerintah Kota Tasikmalaya secara resmi telah me-launching Program ”Nyaah Ka Sepuh” yang merupakan turunan kebijakan yang dilaksanakan oleh Pemerintah Provinsi Jawa Barat yakni program “Nyaah Ka Indung”. Pelaksanaan launching dilaksanakan di halaman Bale Kota dengan menghadirkan ASN dan seluruh Pejabat di Lingkungan Pemkot Tasikmalaya, turut hadir Ketua DPRD dan Wakil Wali Kota serta Sekretaris Daerah Kota Tasikmalaya. Perlu diketahui program yang dilaksanakan oleh Kota Tasikmalaya diganti dengan istilah “sepuh”. Ini menegaskan bahwa gerakan yang dilaksanakan oleh Pemkot Tasikmalaya lebih diperluas cakupannya,…
Dugaan Pembangunan Kantor Bank Mandiri Tak Berizin Terus Bergulir, DLH dan DPUTR Angkat Bicara
Kota, Wartatasik.com – Terkait polemik Proyek Pembangunan Bank Mandiri yang diduga tidak berizin, Dinas Lingkungan Hidup (DLH), dan Dinas Pekerjaan Umum dan Tata Ruang (DPUTR) Kota Tasikmalaya angkat bicara. Staff Bidang P3LH, Apep mengakui bahwa memang dalam proses pengajuan PBG, Pihak Bank Mandiri menggunakan Surat Rekomendasi yang dikeluarkan DLH Kota Tasikmalaya tahun 2019. “Sebetulnya, Surat Rekomendasi itu juga bisa digunakan hanya ada sedikit yang harus direvisi karena ada ketidaksesuaian, salah satunya terkait ukuran bangunannya. Dari hasil pengawasan, akhirnya kita menurunkan sanksi administratif yang mengharuskan merevisi beberapa dokumen dan menambah beberapa…