Kota, Wartatasik.com – Menuju 100 hari kerja Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tasikmalaya, PC PMII Kota Tasikmalaya menyebutkan kinerjanya belum berdampak terhadap masyarakat. Masih banyak PR yang belum tersentuh dalam hal pembangunan, sampah, pendidikan kemiskinan, kesehatan, sosial dan masih banyak aspek aspek yang lainnya. “PMII menekankan wali kota harus bisa menyentuh seluruh stakeholder yang ada di tatanan kota Tasikmalaya. Tanpa sebab dan akibat harus bisa dijalankan dengan se-rasional mungkin,” tutur Pengcab PMII Kota Tasikmalaya, Idham Ansori, Rabu (21/4/2025). Ia meminta Wali Kota Tasikmalaya agar mengoptimalkan kinerja OPD. Nampaknya hari…
Category: Sosial Budaya
Kolaborasi Apik Antar LBH BAPEKSI Kota Tasik dan LBH BAPEKSI Banjar, Kasus Laka Berakhir Damai
Kota, Wartatasik.com – LBH BAPEKSI Kota Tasikmalaya berkolaborasi bersama LBH BAPEKSI Kota Banjar sukses advokasi Kasus Kecelakaan Lalu Lintas yang terjadi di Jalan Awipari. Kecelakaan tersebut melibatkan 1 unit mobil milik Perusahaan Ninja express dan 1 Unit motor yang ditumpangi 2 orang, mengakibatkan kedua penumpang tersebut mengalami cidera yang cukup serius. Salah satu korban bernama Bintang meminta bantuan kepada LBH BAPEKSI Kota Banjar untuk melakukan advokasi terkait permaslahan tersebut. Karena Lokasi kejadian ada di wilayah Kota Tasikmalaya, LBH BAPEKSI Kota Banjar berkomunikasi kepada LBH BAPEKSI Kota Tasikmalaya untuk berkolaborasi menyelesaikan…
Sebanyak 1473 Calhaj Asal Kab. Tasik Ikuti Manasik Haji, Kemenag: Insyaallah Sudah Siap Berangkat
Kabupaten, Wartatasik.com – Jelang ibadah haji, ribuan calon jamaah haji asal Kabupaten Tasikmalaya, ikuti manasik haji. Pelaksanaanya berlangsung di Gedung Islamic Centre, Senin (21/4/2025). Total sebanyak 1473 calon jemaah se-kabupaten Tasikmalaya yang akan berangkat ke tanah suci. “Sekarang kami laksanakan manasik haji, sejak hari Minggu kemarin dan hari ini. Jemaah haji yang akan berangkat haji tahun ino 1473 orang,” kata Kasi Haji dan Umroh Kementerian Agama (Kemenag) Kabupaten Tasikmalaya Iin Ufairoh. Jelas Iin, mereka mendapatkan pengetahuan tambahan terkait ibadah haji. Selain itu, ribuan jemaah iluti praktek di lapangan dengan miniatur…
Jelang 100 Hari Kerja, Sekjen LAKRI Jabar: Viman – Diky Belum Paham Tupoksi
Kota, Wartatasik.com – Jelang 100 hari kerja 20 Februari 2025 lalu, Wali Kota dan Wakil Wali Kota Tasikmalaya, Viman Alfarizi Ramadhan – Diky Chandranegara tengah menjadi sorotan sejumlah lapisan masyarakat dan pengamat. Pasalnya, jelang 100 hari kerjanya tersebut, belum menunjukan adanya gebrakan atau program yang sangat diharapkan masyarakat sesuai tagline pasangan Viman Diky, yakni Harapan Baru Tasik Maju. Salah-satunya datang dari Sekjen LAKRI (Lembaga Anti Korupsi Republik Indonesia) Jabar, Diki Ahmad Sutia. Ia menyatakan bahwa Viman – Diky belum siap jadi pemimpin, terkesan kaget dan uporia berkelanjutan, bukan lupa akan…
Wakil Wali Kota Hadiri Latgab dan Halbi TD se-Tasik Raya
Kota, Wartatasik.com – Latihan Gabungan (Latgab) dan Halal Bihalal Tarung Derajat (TD) se-Tasikmalaya Raya yang bertempat di Kawah Narayana, Minggu (13/4/2025). Tidak hanya dihadiri ratusan anggota TD, alumni. Latgab dan halbil kali ini terasa lebih istimewa dengan kehadiran Wakil Wali Kota Tasikmalaya Diky Candranegara. Dalam kesempatan tersebut, Diky berbagi sedikit pengalamannya sebagai background artis dan pernah viral dengan pengundurannya sebagai Wabup Garut, hingga aktivitas sekarang sebagai Wawalkot Tasik. “Sebagai artis yang cenderung kehidupan glamor dan berlimpah dengan kekayaan tidak menjadikan adigung (sombong) apalagi dengan jabatan yang diemban, ini yang menjadikan…
Laksanakan Intruksi Wali Kota, DLH bersama DPUTR dan OPD Lainnya Gelar Giat Bersih-bersih Hari Sabtu
Kota, Wartatasik.com – Pemkot Tasikmalaya melalui Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Tasikmalaya, Dinas PUTR Kota Tasikmalaya, Satpol PP, TNI dan sejumlah Lurah, Camat serta Masyarakat Pemerhati Lingkungan gelar giat bersih-bersih di beberapa wilayah Kota Tasikmalaya pada, Sabtu (12/04/2025). Kabid Pengelolaan Persampahan Kota Tasik DLH Kota Tasikmalaya Feri Arif Maulana, ST. MP., menyebutkan bahwa kegiatan ini merupakan implementasi dari apa yang sudah diamanatkan oleh Bapak Gubernur dan Bapak Walikota. “Dimana pada Apel beberapa hari lalu Bapak Walikota mengintruksikan bahwa fokus kerja kita dalam beberapa bulan ini terkait sampah dan banjir. Oleh karena itu, kami…
Terkait Sepinya Terminal Indihiang, Ini Tanggapan Dishub Kota Tasikmalaya
Kota, Wartatasik.com – Masih terkait sepinya Terminal Tipe A Indihiang yang disinyalir banyaknya terminal bayangan, berikut tanggapan Kabid Lalu Lintas Dinas Perhubungan (Dishub) Kota Tasikmalaya, saat ditemui crew Wartatasik.com di kantornya, Rabu (9/4/25). Ia menyebutkan bahwa operasional Pool Bus yang ada di Kota Tasikmalaya sudah beroperasi sangat lama, dan pada aturan dulu bahwa naik turun di dalam Pool Bus diperbolehkan. Namun, katanya, setelah keluar Permenhub No.15 Tahun 2019 proses menaikturunkan penumpang tidak perbolehkan. “Dalam hal tersebut kewenangan penegakannya ada di Kementerian. Pemerintah Kota (Pemkot) sendiri hanya berwenang sekedar menghimbau dan…
Gelar Operasi Penertiban, DPPKBP3A bersama Dinsos Sukses Menjaring Belasan Gepeng
Kota, Wartatasik.com – Berdasarkan permohonan dari Dinas Sosial Kota Tasikmalaya, Dinas Pengendalian Penduduk, Keluarga Berencana, Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DPPKBP3A) melaksanakan kegiatan operasi/penertiban terhadap gelandangan dan pengemis (Gepeng), Rabu (9/4/25). DPPKBP3A sendiri menugaskan Bidang PPA Lusi Rosdianti, M.Pd., dan Plt. UPTD PPA Epi Mulyana, untuk mengikuti dan melaksanakan kegiatan operasi/ penertiban tersebut. Sebagaimana diungkapkan Kepala DPPKBP3A, Imin Muhaemin, S.Sos, M.Si., dalam rilis tertulis yang diterima redaksi Wartatasik.com. Dijelasnkannya, kegiatan dimulai dengan pengarahan oleh Plt. Kadinsos, dilanjutkan dengan pelaksanaan operasi, yang diawali dari balai kota dilanjutkan ke jalan protokol di…
Memasuki Arus Balik Terminal Indihiang Masih Sepi, LBH BAPEKSI Minta Pemkot Ambil Upaya Tegas
Kota, Wartatasik.com – Masih sepuitar arus mudik dan arus balik di Kota Tasikmalaya yang ironinya terminal yang notabene identik keramaian suasana tersebut, malah sepi penumpang, Miris dengan kondisi Terminal Tipe A Indihiang yang kian hari makinsepi, Tokoh Pemuda yang juga merupakan Ketua Lembaga Bantuan Hukum Barisan Pejuang Demokrasi (LBH BAPEKSI), Mardi Guntara soroti perizinan fungsi Garasi Bus Antar Kota Antar Provinsi (AKAP) yang ada di Kota Tasikmalaya. Pihaknya menyebutkan bahwa salahsatu sebab dari sepinya Terminal Tipe A Indihiang ini diduga karena banyaknya perusahaan yang menaikturunkan penumpang di luar terminal, salah…
Berbanding Terbalik dengan Kondisi Terminal Indihiang, Sejumlah Pool di Kota Tasik Ramai Penumpang
Kota, Wartatasik.com – Berbanding terbalik dengan Terminal Tipe A Indihiang, sejumlah Pool yang ada di Kota Tasikmalaya malah terpantau ramai dari para penumpang. Dalam pantauan crew Wartatasik.com, terlihat ribuan penumpang naik dan turun di sejumlah Garasi Bus yang ada di Kota Tasikmalaya, Sabtu (5/4/2025). Salah seorang penumpang asal Cipedes, Riska (34) ini mengaku memilih berangkat dari salah satu Garasi Bus yang ada di Kota Tasik ini karena dinilai lebih nyaman dan lebih terkoneksi dengan angkutan umum lainya. “Dari segi fasilitas lebih nyaman dan lebih gampang dari segi akses ke transportasi…