YPA Gelar Dialog Politik: Menakar Ancaman Politik Identitas pada Pelaksanaan Pemilu 2024

 9,830 total views

 9,830 total views Kota, Wartatasik.com – Dialog publik yang diselenggarakan Youth Political Aliance (YPA) Tasikmalaya membahas tentang “Menakar Ancaman Politik Identitas pada Pelaksanaan Pemilu 2024” bertempat di Gedung PGRI Kabupaten Tasikmalaya, Selasa (21/03/ 2023). Kegiatan ini dihadiri 100 orang peserta yang terdiri dari perwakilan kampus di Kabupaten Tasikmalaya dan seluruh element gerakan mahasiswa di Kabupaten Tasikmalaya. Selain peserta, hadir pula beberapa tokoh masyarakat diantaranya Staff Ahli Tasikmalaya Bapak Iyan Sukmana, dari Kejaksaan Negeri Kab Tasikmalaya Deden Jaelani dan dari Kodim 0612 Ade Muflihun. Diskusi dimulai dengan pemaparan oleh Ibu Ai Rohmawati…

Read More

KRYD Polsek Ciawi, Cipta Kondisi Jelang Ramadhan melalui Giat Operasi Pekat Lodaya

 4,099 total views

 4,099 total views Kota, Wartatasik.com – Patroli Polsek Ciawi melaksanakan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD) dalam rangka Operasi Pekat Lodaya 2023. Kegiatan dengan sasaran penyakit masyarakat seperti peredaran miras, knalpot bising, perjudian, premanisme dan lain lain. Kapolsek Ciawi Polres Tasikmalaya Kota Kompol Karyaman mengatakan bahwa kegiatan imbangan dalam rangka Operasi Pekat Lodaya 2023. “Menjelang Bulan Ramadhan, kami melaksanakan KRYD, berantas penyakit masyarakat,” ungkapnya Ia menjelaskan, kegiatan dwngan sasaran kios jamu yang sering menjula miras, petugas parkir liar, pengamen, dan pengguna knalpot bising. “Komitmen kami sesuai atensi Kapolres Tasikmalaya Kota AKBP Aszhari…

Read More

Pimpin Press Release, Kapolres Tasik Kota Ungkap Kasus Curanmor

 3,498 total views

 3,498 total views Kota, Wartatasik.com – Kapolres Tasikmalaya Kota AKBP Aszhari Kurniawan pimpin pelaksanaan press release pengungkapan kasus pencurian kendaraan bermotor bertempat di Mapolsek Indihiang, Senin (20/03/2023). Komplotan pelaku Curanmor tersebut merupakan kelompok lintas wilayah di Kota/Kabupaten Tasikmalaya, Kabupaten Ciamis, Kota Banjar dan Kabupaten Cilacap Propinsi Jawa Tengah. Kepada wartawan, Kapolres Tasikmalaya Kota AKBP Aszhari Kurniawan mengatakan bahwa pengungkapan kasus ini berawal saat adanya laporan warga kehilangan sepeda motor di Perum Jati Resik Kelurahan Sukarindik Kecamatan Bungursaru Kota Tasikmalaya. “Awalnya ada laporan kehilangan sepeda motor di Perum Jati Resik, dalam satu…

Read More

Dapat Restu dari Ketua PW AMK Jabar, H Uden Dida Efendi Mantapkan Diri Maju di Pileg 2024

 3,014 total views

 3,014 total views Kota, Wartatasik.com – Anak Muda Ka’bah (AMK) Kota dan Kabupaten Tasikmalaya serta ratusan relawan H. Uden Dida Efendi menyambut rombongan AMK Jawa Barat yang berkunjung ke Tasik Selatan tepatnya daerah Sindangkerta, Minggu (19/03/2023) Ketua PW AMK Jabar Effendy Joy Pendhita memaparkan bahwa kegiatan ini merupakan rangkaian roadshow “PW AMK Jawa Barat menyapa kader kader di wilayah pesisir Jawa Barat, Kemudian konsolidasi para kader AMK Kota/Kabupaten Tasikmalaya bersama H. Uden Dida Efendi yang mana beliau merupakan bakal calon DPRD Provinsi Jawa Barat yang di usung partai PPP. Dalam kesempatan itu,…

Read More

PMII Kota Tasik Gelar Aksi: Tuntut Klarifikasi Statemen ‘Tidak Tahu’ nya Kepala BNN

 4,603 total views

 4,603 total views Kota, Wartatasik.com – Kecewa atas statemen Kepala BNN Kota Tasikmalaya di media massa terkait ketidaktahuannya atas kasus yang menjerat salahseorang oknum pejabat di Kota Santri ini, PMII Kota Tasik gelar aksi ke kantor BNN di jalan Dewi Sartika, Senin (20/03/2023). Pasalnya, baru baru ini masyarakat Kota Tasikmalaya dihebohkan oleh statemen yang dikeluarkan oleh kepala BNN kota Tasikmalaya yang dimana didalam itu dia menyatakan ke media bahwa dirinya tidak tahu menahu soal kasus oknum pejabat Pemkot terlibat kasus narkoba padahal masyarakat sendiri tahu kedekatan kepala BNN Tasikmalaya dengan oknum pejabat…

Read More

Jelang Suci Ramadhan, H Amir Mahpud Gelar Munggahan, Tausyiah dan Do’a bersama 4 Parpol

 8,339 total views

 8,339 total views Kota, Wartatasik.com – Bertempat di Primajasa Exibition Centre Singaparna, Sabtu, 18 Maret 2023, H. Amir Mahpud menggelar kegiatan Sillaturrahmi dan Munggahan Bersama dengan 4 Partai Politik yang ada di Kota dan Kabupaten Tasikmalaya yaitu Partai Gerindra, Partai Gelora, Partai Ummat dan Partai Bulan Bintang.  Ketua PCNU Kabupaten Tasikmalaya KH Atam Rustam turut hadir memberikan Taushiyah dan Do’a dalam acara tersebut Pantauan di lokasi, Tampak memadati lokasi acara sekitar 1000-an peserta Munggahan yang terdiri dari para anggota Fraksi Gerindra Kota dan Kabupaten Tasikmalaya, para pimpinan dan pengurus DPC, KSB…

Read More

Dalam Operasi Pekat, Polres Tasik Kota Amankan Ratusan Botol Miras dan Puluhan Liter Tuak

 4,516 total views

 4,516 total views Kota, Wartatasik.com – Cipta kondisi menjelang bulan Ramadhan,Polres Tasikmalaya Kota menggelar kegiatan Operasi Pekat, dengan sasaran peredaran miras, perjudian, narkoba, premanisme dan lain lain. Merespon pengaduan warga adanya penjual minuman keras (Miras), personel Polres Tasikmalaya Kota mendatangi rumah milik DER (33) warga Kampung Benteng 04/07 Kelurahan Sukamenak Kecamatan Purbaratu Kota Tasikmalaya. Dari tangan pelaku dapat diamankan miras jenis tuak 90 liter, jenis intisari 9 botol,jenis anggur ginseng 23 botol, anggur putih 11 botol, jenis anggur merah 36 botol, jenis joker 6 botol dan jenis arak 36 botol. Kapolres…

Read More

Berikan Rasa Aman Jelang Ramadhan, Polres Tasik Kota Tingkatkan Patroli dalam Rangka Operasi Pekat Lodaya

 4,232 total views

 4,232 total views Kota, Wartatasik.com – Operasi Pekat Lodaya 2023, dalam rangka Cipta Kondisi jelang bulan Ramadhan, Polres Tasikmalaya Kota tingkatkan patroli dengan sasaran peredaran miras, perjudian, narkoba, prostitusi dan lain lain. Sat Samapta Polres Tasikmalaya Kota saat melaksanakan Patroli di wikayah Cisayong, berhasil mengamankan puluhan botol minuman keras berbagai jenis dari beberapa kios jamu. Kapolres Tasikmalaya Kota AKBP Aszhari Kurniawan melalui Kasat Samapta AKP Sunarto mengatakan bahwa pihaknya sambangi semua kios jamu yang ada di sepanjang Jalan Cisayong – Rajapolah. “Kami berhasil mengamankan Miras jenis tuak 10 botol, kawa kawa…

Read More

Miris! Sedikitnya 4 Orang ASN Terjerat Narkoba, Kapolres Tasik Kota Ungkap 22 Kasus dan Amankan 24 Tersangka

 9,224 total views

 9,224 total views Kota, Wartatasik.com – Kapolres Tasikmalaya Kota AKBP Aszhari Kurniawan pimpin kegiatan Press Rilis pengungkapan Narkoba selama Bulan Januari hingga Maret, bertempat di Mapolres Tasikmalaya Kota, Jumat (17/03/23) sore Satuan Reserse Narkoba Polres Tasikmalaya Kota, untuk bulan Januari, Februari hingga Maret 2023, berhasil mengungkap 22 kasus dan mengamankan 24 pelaku dengan barang bukti sabu sabu sebanyak 15,26 gram, ganja 10,07 gram,pil kuning/hexymer 8.164 butir dan pil camlet alprazolam 36 butir. “Dalam periode 3 bulan, jajaran Satuan Narkoba Polres Tasikmalaya Kota berhasil mengungkap 22 kasus dengan tersangka sebanyak 24 orang,”…

Read More

Satlantas Polres Tasik bersama Tim Subdit Kamsel Ditlantas Polda Jabar Bagi-bagi Helm

 9,840 total views

 9,840 total views Kabupaten, Wartatasik.com – Satlantas Polres Tasikmalaya bersama Tim Subdit Kamsel Ditlantas Polda Jabar membagikan helm SNI kepada pengemudi angkutan umum atau sopir angkot dan ojek, di Alun-alun Singaparna, Rabu (15/03/2023). Pembagian helm tersebut dilaksanakan dalam kegiatan pendampingan bimbingan dan penyuluhan (Binluh) Dikmas Lantas kepada masyarakat umum, ojek dan pengunjung Alun-alun Singaparna. Dalam pendampingan kegiatan Dikmas Lantas Subdit Kamsel Ditlantas Polda Jabar tersebut, disampaikan materi dan himbauan dalam rangka menjaga ketertiban dalam berlalu lintas dan safety riding. Kasat Lantas Polres Tasikmalaya AKP M Abdhi Hendriyatna SIK, menjelaskan Unit Kamsel…

Read More