Terkait Pelibatan Covid 19, Dede Muharam: RT dan RW Korban Sasaran Warga

Kota, Wartatasik.com – Carut marutnya data masyarakat menjadi polemik, belum lama ini terkait penyaluran bantuan sosial bagi warga terdampak Covid 19 yang dinilai berbagai kalangan tak sesuai fakta dilapangan. Lantaran itu, Forum Silaturahmi RT Dan RW Kota Tasikmalaya melakukan Audensi dengan Komisi IV DPRD Kota Tasikmalaya, Kamis (30/04/2020)Perwakilan Forum RT dan RW Dani Safary Efendi mengatakan, kedatangannya itu meminta agar lebih dilibatkan dalam penanganan Covid 19.“Jangan hanya dilibatkan untuk mendata warga saja, namun dalam pelaksanaannya tidak dilibatkan,” cetusnya usai audien diruang rapat DPRD Kota Tasikmalaya. Dani ingin para RT dan…

Dimasa Penanganan Pandemi, UPTD Dadaha: Ngabuburit di Lapangan Upacara Sementara Ditutup

Kota, Wartatasik.com – Ditengah pandemi ini, segala kegiatan yang sifatnya mengundang massa akan ditertibkan oleh pemerintah demi memutus mati rantai virus Corona. Termasuk pada bulan Puasa tahun ini, kegiatan rutin menunggu adzan maghrib atau ngabuburit sementara ditiadakan dulu. Seperti halnya kegiatan ngabuburit di Komplek Olahraga Dadaha biasanya selalu dipadati. Untuk tahun ini sementara ditutup dulu dari aktifitas tersebut. Hal itu dikatakan Kepala UPTD Dadaha Gumilang Herdis Kiswa, S.I.KOM.,  saat ditemui Wartatasik.com, Jumat (01/05/2020). Dijelaskan Gilang sapaan akrabnya, untuk kegiatan Ramadhan tahun ini, wilayah Dadaha memang sepi dibanding tahun sebelumnya. Klik…

Banprov di Kota Tasik Segera Bergulir, Bu Neng: Jangan Sampai Menimbulkan Cemburu Sosial

Kota, Wartatasik.com – Bantuan Provinsi Jawa Barat (Banprov Jabar) untuk dampak pandemi Covid-19 jangan sampai menimbulkan masalah kecemburuan dan konflik sosial bagi masyarakat. Hal tersebut dikatakan Anggota Komisi V DPRD Provinsi Jawa Barat Bu Neng Madinah. Ia menambahkan untuk banprov itu jelas bagi masyarakat yang miskin karena terdampak Covid 19. Contoh, yang asalnya tukang dagang karena harus berhenti sehingga tidak mendapatkan pendapatan. Kreteria data itu memang harus dilaksanakan oleh aparatur yang gesrutnya dari RT dan RW, Jadi mohon sekali tegas Neng, dengan ada keterbatasan total 1,6 juta jiwa orang. “Maka…

Tak Kunjung Disalurkan, Bu Neng Madinah: Untuk Kab Tasik Segera, Tunggu yang PSBB

Kab, Wartatasik.com – Warga miskin baru di wilayah Pemerintah Provinsi Jawa Barat (Pemprov Jabar) yang terdampak secara ekonomi akibat pandemik Corona berhak mendapat bantuan sosial dari pemerintah. Demikian disampaikan Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil, di laman akun instagram-nya. Untuk Bantuan Provinsi (Banprov) Jawa Barat Rp. 500 Ribu kepada masyarakat dampak Pandemi, akan segera di kontrbusikan sesuai data yang muncul. Sementara data di Kabupaten Tasikmalaya tercatat ada 19.596 kuota yang telah diajukan kepada Provinsi Jabar untuk mendapatkan bantuan tersebut. Seperti dikatakan Kepala Dinas Sosial Kab. Tasikmalaya Drs. H. Roni Ahmad Sahroni,…

Ketua Komisi I DPRD Provinsi Jabar Imbau Masyarakat Patuhi Larangan Mudik

Bandung, Wartatasik.com – Untuk memutus penularan wabah CoronaVirus Disease 2019 atau Covid 19 secara meluas terlebih di daerah masing masing. Pemerintah memutuskan untuk melarang melakukan mudik di momen lebaran mendatag. Guna mendukung larangan mudik itu, Ketua Komisi I DPRD Provinsi Jawa Barat Bedi Budiman mengimbau, kepada masyarakat agar mematuhi arahan pemerintah mengenai larangan mudik yang telah diberlakukan beberapa hari lalu atau pada 23 April 2020. Harus penuh kesadaran kata Bedi, mari putus mata penularan Covid  19 dan sayangi keluarga di kampung halaman dengan tidak memaksa untuk mudik. “Karena dengan mudik…

Bentuk Perhatian kepada Tim Medis, DPRD Provinsi Jabar Serahkan Bantuan APD

Bandung, Wartatasik.com – Semakin merajalelanya wabah Coronavirus Disease 2019 atau Covid 19, membuat semua pihak yang terlibat dalam penanggulangan Covid 19 ini menjadi kewalahan dalam keterbatasan persediaan Alat Pelindung Diri (APD) yang semakin terbatas. Untuk itu, sebagai wujud dukungan dan perhatian kepada tenaga medis,  belum lama ini Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Jawa Barat menyerahkan bantuan APD kepada RSUD Cibabat Kota Cimahi. Bantuan diberikan secara langsung oleh unsur Pimpinan DPRD Provinsi Jawa Barat kepada RSUD Cibabat Kota Cimahi. Selain itu dalam kegiatan penyerahan bantuan tersebut, turut dihadiri oleh Wali…

Tanggap Covid 19, Kodim 0612 dan STMIK Tasik Buka Posko dan Dapur Umum

Kota, Wartatasik.com – Pembukaan Posko dan dapur umum dari relawan bela negara STMIK Tasikmalaya tanggap Covid-19 dihadiri Wali Kota Tasikmalaya, BPBD Kota Tasikmalaya, Kepala Yayasan STMIK Tasikmalaya dan tamu undangan di Kampus STMIK Tasikmalaya, Sabtu (25/04/2020). Wali Kota Tasikmalaya Budi Budiman mengatakan, dengan adanya kerjasama Kodim 0612 Tasikmalaya mendirikan dapur umum bersama relawan bela negara STMIK Tasikmalaya merupakan bentuk kepedulian masyarakat dalam situasi Covid-19. “Bantuan yang disediakan hari ini yaitu 250 box makanan dan 300 pcs masker untuk masyarakat yang membutuhkan, sehingga jangan sampai masyarakat ada yang tidak mendapatkan makanan,”…

Sampaikan Pesan Pandemi, Kodim 0612 Tasikmalaya Buat Film Layanan Masyarakat

Kota, Wartatasik.com – Dalam rangka menyampaikan pemahaman dan pencerahan terhadap mewabahnya Coronavirus Disease 2019 atau Covid 19, Kodim 0612 Tasikmalaya membuat film layanan masyarakat bernuansa komedi berbahasa sunda. Hal itu dibenarkan budayawan dan sastrawan sekaligus penggarap juga pembuat naskah ini, Tatang Pahat. Ia mengaku sekitar seminggu yang lalu telah merilis sitkom sebanyak 10 episode. “Sitkom atau situasi komedi ini digarap oleh saya sendiri yang dibantu oleh editing dan kameramen Bungsu bersama kang Evet, didukung oleh bapak Dadim 0612, Konsultan Tiko, Duddy RS, Asjam dab Ato Rinanto,” papar Tatang kepada wartatasik.com,…

Bertepatan Hari Kartini, TP PKK Desa Sukaresik Bagi bagi Sembako

Kab, Wartatasik.com – Ketua TP PKK Desa Sukaresik Kecamatan Sukaresik Kabupaten Tasikmalaya Dewi Mulyani blusukan untuk bagi bagi sembako kepada para lansia dan anak yatim piatu yang bertepatan dengan Hari Kartini, Selasa (21/04/2020). Ketua TP PKK Dewi Mulyani mengatakan, terkait dana didapat dari infak sodakoh para agnia wilayah Desa Sukaresik dalam rangka meringankan beban saudara saudara yang membutuhkan. “Tak lupa saya ucapkan terimakasih kepada para agnia yang sudah memberikan infak sodakoh. Semoga amal baik para donatur mendapat balasan kebaikan yang berlipat ganda,” harapnya. Dewi Mulyani mengaku, kegiatan sosial ini akan…

Positif Satu Orang dalam Perawatan, Juru Bicara Covid 19 Kab Tasik: Sekarang Berangsur Membaik

Kab, Wartatasik.com – Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Tasikmalaya mengonfirmasi pasien positif pertama pada Selasa (21/4). Pasien itu saat ini dirawat di Rumah Sakit umum daerah Singaparna Medika Citrautama (RSUD.SMC). Juru Bicara Covid-19 Kabupaten Tasikmalaya, dr. Heru Suharto mengatakan, pasien positif itu merupakan warga Kecamatan Sariwangi. Pesien selama ini tinggal di Bandung dan pulang ke Tasikmalaya dalam kondisi sudah sakit. “Jadi datang ke sini dari Bandung sudah sakit. Dia langsung dirawat di rumah sakit, sampai dengan sekarang,” kata Kadinkes. Heru mengatakan, hingga saat ini pasien itu telah dirawat selama…