Sudah Fix, Pembubaran PD. Pasar Resik Ditetapkan Jadi Perda

Kota, Wartatasik.com – Rancangan Peraturan Daerah (Raperda) tentang pembubaran PD Pasar Resik kota Tasikmalaya sudah ditetapkan menjadi Peraturan Daerah (Perda). Keputusan itu diketuk dari beberapa kesimpulan rekomendasi laporan panitia khusus (Pansus) dalam rapat paripurna ke-2, Jum’at (22/02/2019). Wali Kota Tasikmalaya Budi Budiman mengatakan, pada prinsipnya PD Pasar Resik dibentuk dengan tujuan melaksanakan pelayanan publik, mendorong pembangunan daerah dan dapat berkontribusi bagi penerimaan daerah. Namun tambahnya, dalam perjalanannya terdapat berbagai kendala yang mengakibatkan kinerja perusahaan tidak sesuai dengan yang diharapkan bersama, “Untuk menghindari dampak yang lebih luas lagi, baik dari aspek…

DPRD Bahas Ranperda Pembubaran PD Pasar, PMII Datang Minta Data LPJ PD Pasar

Kota, Wartatasik.com – Sebagaimana dilansir sebelumnya, PMII pertanyakan rencana pembubaran PD Pasar Resik. Tadi siang, Paska rapat paripurna DPRD kota Tasikmalaya, PMII kembali datang untuk menanyakan hasil paripurna terkait persoalan itu. Sekretaris Cabang PMII Deny Romdoni menuturkan, aksinya tersebut sebagai bentuk keseriusan PMII dalam mengawal persolaan kebijakan. Pihaknya pun sepakat kalau memang PD Pasar sudah final harus dibubarkan untuk keberlangsungan pembangunan di kota Tasikmalaya. “Kami datang kesini mau minta hasil karena tadi kita sempat diskusi dengan teman-teman, ini bentuk keseriusan bahwa kita akan terus mengawal perosalan-persoalan yang tadi di putuskan di…

Tanggapi PD Pasar Bakal ‘Dibubarkan’, Ini Komentar Abah Iwa

Kota, Wartatasik.com – PD Pasar Cikurubuk 80% sudah fiks akan dibubarkan. Namun Pemerintah Kota (Pemkot) Tasikmalaya sendiri terkena imbas, pasalnya karyawan yang terputus kerjanya akan meminta pesangon. Hal itu dikatakan sesepuh pasar Cikurubuk Abah Iwa. Menurutnya, beban pesangon diakuisisi dan akan bertambah karena otomatis yang harus membayar pesangon adalah pemerintah, “Pemkot mau pakai kodering apa untuk mengeluarkan dana pesangon ini, sangat berbahaya jika dengan mudahnya mengeluarkan dana yang tidak bisa di pertanggung jawabkan,“ ucapnya kepada wartatasik.com, Selasa (12/02/2019). Klik berita terkait >>> Ada Rencana Pembubaran, Asep Pertanyakan Peran Bag. Ekonomi Sebagai…