30,830 total views
30,830 total views Ciamis, Wartatasik.com – Akibat dari dampak Kejadian Gempa Bumi 5.9 SR di Kabupaten Pangandaran, sedikitnya ada enam Kecamatan di Kabupaten Ciamis, yang terdampak. Diantaranya, sejumlah rumah warga mengalami rusak berat.` Hal itu dibenarkan Kepala Bagian Humas Setda Kabupaten Ciamis Ani Supiani ST. M.Si., “Berdasarkan data dari Pusdalops-PB BPBD yang diterima dari dampak gempa bumi yang terjadi Minggu pagi tadi, enam kecamatan mengalami kerusakan. Ada juga yang mengalami luka-luka,” terangnya, (25/10/2020). Diantaranya Kecamatan Lakbok tambah Ani, rumah milik Encar dan 1 orang luka ringan, warga Dusun Sapuangin Rt 06…
Read More