Muhammadiyah Tetapkan 1 Ramadhan 6 Mei, Lebaran 5 Juni 2019

Nasional, Wartatasik.com – Pimpinan Pusat (PP) Muhammadiyah telah mengeluarkan maklumat tentang penetapan awal puasa Ramadhan dan lebaran. Dalam maklumat itu, 1 Ramadhan jatuh pada 6 Mei 2019 dan lebaran 5 Juni 2019. Dikutip dari website Muhammadiyah, Senin (25/3), maklumat itu itu tertulis dalam nomor 01/MLM/I.0/E/2019 tentang Penetapan Hasil Hisab Ramadhan, Syawal, dan Zulhijjah 1440 Hijriah. “1 Syawal 1440 H jatuh pada hari Rabu Legi, 5 Juni 2019 M,” dikutip dari maklumat itu. Penetapan itu berdasarkan hasil hisab hakiki wujudul hilal yang dipedomani oleh Majelis Tarjih dan Tajdid PP Muhammadiyah. Dengan metode hisab…

Isi Liburan Idul Fitri, Pantai Pangandaran Ramai Pengunjung

Pangandaran, Wartatasik.com – Dihari ketiga lebaran, objek wisata alam Pangandaran mengalami peningkatan. Berdasarkan pantauan tim Wartatasik.com wisata pantai ini masih menjadi destinasi primadona. Ada banyak wahana yang bisa dijadikan rekomendasi pengunjung di pantai Pangandaran tersebut, yakni jasa perahu, sewa papan selancar, wisata hutan dan masih banyak lagi. Kepada Wartatasik.com, Eli (40), warga Bandung mengaku rutin setiap tahunnya bersama keluarga berkunjung ke Pantai Pangandaran, “Liburan alam yang sangat menyenangkan bersama keluarga ya disini, menurut saya,” paparnya, Minggu (17/06/2018) Kalau boleh beri saran, lanjut Eli, kepada pengelola atau pemerintah daerah agar memperhatikan…