Kembangkan Pelaku UMKM, Pemkot Segera Miliki Gedung Balai Pelatihan Kerajinan Termegah

Kota, Wartatasik.com – Dalam upaya mencapai Visi menuju Kota Termaju dalam Dunia Industri, Pemerintahan Kota Tasikmalaya tengah membangun Pusat Industri produk unggulan untuk Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM). Menurut Kasi Industri Dinas KUKM Perindag Kota Tasikmalaya Dadang Ginanjar mengatakan, ada empat paket pekerjaan untuk pembangunan pusat pengembangan industri kerajinan yang bersumber DAK sebesar Rp 5,6 Miliar dari Kementerian Perindustrian. “Fungsinya sebagai balai kerja pelatihan pelaku UMKM khususnya untuk komoditi seperti bordir,batik, kelom dan mendong,“ ujarnya disela Monev di lokasi gedung yang beralamat Jalan Kota Baru No. 1, Kelurahan Kersanegara…