Bermula Tukang “Packing” Jaket, Kini Rudi Jadi Pengusaha Sukses dengan Dua Label Sekaligus

* RUDCKET CLOTHING LABEL & LEATHER MODEREN LABEL Garut,  Wartatasik.com – Bermula hanya sebagai buruh ngemas barang (packing) jaket di Garut, Rudi Herdiana kini menjelma sebagai pengusaha sukses dan tak tanggung-tanggung memiliki dua label produk sekaligus yakni “Rudcket Clothing Label & Leather Moderen Label”. Ia mengaku bergelut di dunia clothing atau distro itu bersama-sama dengan saudaranya (Sebelumnya dilansir media online  Wartatasik.com, edisi Kamis, 16 Agustus 2018 lalu). Rudi, Pemilik toko Rudcket yang beralamat di Jln. Jenderal Sudirman Kp. Sukamantri, Copong – Garut Kota ini mengisahkan awal karirnya adalah berawal tahun 2003…