Kota, Wartatasik.com – SMA Negeri 3 Tasikmalaya yang akrab disebut Smantitas menggelar acara reuni akbar. Acara yang digelar sejak pagi tadi bertempat di Grand Metro Hotel Tasikmalaya serta dilanjutkan di kampus yang beralamat di Jl KH Khoer Affandi, Sabtu (22/12/2018) Acara berlangsung dengan suasana ramai dan penuh kekeluargaan itu dihadiri 4000 para alumni dari angkatan pertama 1985 sampai angkatan 2018 turut datang penuh suka cita. Diramaikan oleh band legenda tanah air yang turut serta menghibur para hadirin yang menambah semaraknya acara itu. Dalam kesempatan itu pula turut menampilkan kesenian tradisional yang menjadi…