Dibuka Karcis Sampai Pukul Empat Sore, Wisata Cipanas Galunggung Sepi?

Kab, Wartatasik.com – Pengunjung tempat wisata Cipanas Galunggung Kabupaten Tasikmalaya mengalami penurunan setelah adanya Covid 19. Kamil (44) warga Cipanas Galunggung membenarkan pasca pandemi Covid 19 pengunjung dan kalau dipresentasikan hanya sekitar 40 – 50 persen saja. Namun jika weekend pengunjung cukup penuh. Lanjutnya, karena ada pengurasan kolam air tempat berenang, makanya dibuka sampai pukul 16.00 Wib. Begitupun dengan waktu pemungutan karcis, dilakukan dari pukul 06.00. Wib sampai pukul 16.00 Wib. “Selanjutnya bebaskan untuk pembayaran tiket masuk, di karnakan untuk kolam sudah di tutup untuk di kuras,” papar Kamil, Senin…

Meski Bayar Seikhlasnya, Wisata Alam Pinus ini Terus Berkembang

Kab, Wartatasik.com – Tempat wisata Buper Alam Pinus Ciherang di Desa Sukamukti Kecamatan Cisayong Kab Tasikmalaya kini sudah semakin berkembang dalam fasilitas maupun pengunjungnya. Hal itu dibenarkan Pengelola wisata Buper Pinus Ciherang Frangky saat ditemui Wartatasik.com, Rabu (12/02/2020). Ia menyebut perkembangan kemajuan wisatanya itu hasil kerja keras tim, sehingga tersedia dari mulai fasilitas pembangunan, sarana ibadah dan lainnya “Alhamdulillah sudah ada kemajuan, bahkan setelah beres sarana ibadah akan segera dibangun kolam renang dengan jarak waktu yang cepat,” ungkapnya. Lanjut Franky, meskipun dalam tahap pembenahan,untuk pengunjung di wisata ini setiap hari…

Banyak Wisatawan, Air Terjun Curug Ciparay di Cigalontang Perlu Bantuan Sarana dan Fasilitas

Kab, Wartatasik.com – Obyek wisata atau desa wisata adalah salah satu program pemerintahan yang didestinasikan untuk tahun ini. Wilayah Kabupaten Tasikmalaya sendiri memiliki potensi yang sangat besar untuk dijadikan obyek wisata atau desa wisata. Seperti Desa Parentas Kecamatan Cigalontang Kab Tasikmalaya yang mempunyai keindahan alam yang menakjubkan lantaran terdapat air terjun Curug Ciparay dengan ciri khas dan daya tarik tersendiri. Apalagi tempat ini, rencananya akan dikembangkan, pasalnya saat ini sudah mulai dikunjungi wisatawan. Kepala Desa Parentas Andi ingin semua pihak dapat menjaga kelestarian obyek wisata air terjun Curug Ciparay sesuai…