Kota, Wartatasik.com – Upaya Wali Kota Tasikmalaya dalam meminimalisir penyebaran corona virus disease 19 (covid19) intens dilakukan dengan sterilisasi tempat dan fasilitas umum melalui penyemprotan disinfektan. Selain itu, melalui Surat Edaran (SE) Wali Kota Tasikmalaya masyarakat diminta social distancing atau berdiam diri dirumah untuk mengurangi aktifitas. Namun, keputusan tersebut menjadi dilema bagi masyarakat kalangan menengah bawah yang mengharuskan tetap keluar rumah untuk memenuhi kebutuhan hidup. Salah satunya Ani Suryani pedagang gorengan dan kios dipinggir jalan Ir H Djuanda Kota Tasikmalaya, ia memilih tetap berjualan meskipun keadaan dalam keadaan siaga karena sumber…
Day: March 24, 2020
Terdampak Covid 19, Hasil Lomba Penulisan Blog Online juga Vlog/Video Competition Diundur
Jakarta, Wartatasik.com – Sebagaimana telah diwartakan sebelumnya, bahwa Pertamina Lubricants melalui produknya Fastron dan Enduro, mengadakan event seru dan menarik yang terbuka bagi umum, yaitu lomba menulis bagi blogger/wartawan media online dan social media competition. Pertamina Lubricants juga menyediakan hadiah ratusan juta rupiah dan sepeda motor bagi pemenangnya. Untuk lomba penulisan blogger dan media hadiahnya: Juara I Rp 13 juta, II Rp 8 Juta, III Rp. 5 Juta Rupiah. Untuk lomba vlog ada 3 pemenang terbaik mendapat Honda ADV 150 ABS bagi juara I, Honda Vario 150 Juara II, Honda BeAT Street untuk juara III. 10 finalis akan mendapat masing-masing…
Warga Karangnunggal Meninggal Diduga Covid 19, Kadinkes Kab Tasik: Kita Tunggu Hasil Labnya Dulu
Kab, Wartatasik.com – Tersiar kabar yang diterima redaksi bahwa pada hari Selasa 24 Maret 2020 sekitar jam 00.30 wib, telah ada salah seorang warga Kp Panembong RT 0055/RW 002 Ds. Cibatuireng, Karangnunggal yang dirujuk ke RS SMC dgn Ambulans Sigesit 129 karena diduga terinfeksi Virus Covid-19. Warga itu memiliki riwayat perawatan Pusk/RS/klinik/sendiri, Klinik Haji Sayat Medika Ciawitali Cipatujah pada 23 Maret 2020. Selain itu, rekam jejak warga baru pulang dari Jakarta sekitar 10 hari lalu dengan riwayat kontak dengan kasus probable COVID-19 yaitu pernah di Jakarta membantu mengangkat pasien yang…