Pimpin Upacara Peringatan Hardiknas Tingkat Kota Tasik, Cheka Bacakan Pidato Mendikbudristek

Kota, Wartatasik.com – Bertempat di lapangan upacara Balekota Tasikmalaya diselenggarakan Upacara Peringatan Hari Pendidikan Nasional Tahun 2024 Tingkat Kota Tasikmalaya bertindak sebagai Inspektur Upacara Penjabat Wali Kota Tasikmalaya Dr. Cheka Virgowansyah S.STP. M.E, Kamis (02/04/2024). Dalam Pidato Menteri Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi Republik Indonesia dalam Peringatan Hari Pendidikan Nasional 2 Mei 2024 yang dibacakan oleh Pj. Wali Kota Tasikmalaya disampaikan Bukan hal yang mudah untuk mentransformasi sebuah system yang sangat besar. “Bukan tugas yang sederhana untuk mengubah presfektif tentang proses pembelajaran. Lima tahun bukan waktu yang sebentar untuk menjalankan…

Berikut Ini Jajaran Peraih Top Innovation Choice Award dan Penghargaan Pertama di Indonesia 2024

Jakarta (24 April 2024) – Dunia bisnis yang berubah secara cepat, menjadikan inovasi sebagai landasan utama untuk memanjakan konsumen dan membentuk citra positif suatu perusahaan atau brand, tidak hanya menciptakan keunggulan kompetitif tetapi juga memungkinkan perusahaan untuk menciptakan pengalaman konsumen yang unik. Melakukan inovasi atau tertinggal oleh zaman. Kalimat seperti ini sepertinya sudah tidak asing lagi di telinga banyak orang, tak terkecuali para pelaku bisnis di tanah air. Tentunya, hal ini juga tak lepas dari era yang semakin modern dan dinamis saat ini. “Bisnis yang berhasil adalah mereka yang mampu…

Alami Peningkatan, Pj. Wali Kota Tasik: Jamaah Haji Tahun ini Meningkat Lebih Banyak

Kota, Wartatasik.com – Pj. Wali Kota Tasikmalaya melepas Keberangkatan Jemaah Haji Kloter 28 dan Kloter 57 asal Kota Tasikmalaya di Masjid Agung Kota Tasikmalaya. Pelepasan Jemaah haji ini dilakukan secara simbolis oleh PJ. Wali Kota Tasikmalaya Dr. Cheka Virgowansyah S.STP., M.E dan Kanwil Jawa Barat serta didampingi oleh Kepala Kementerian Agama Kota Tasikmalaya, Asisten Daerah Bidang Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat, Ketua MUI Kota Tasikmalaya, dan tamu undangan lainnya. “Berdasarkan data ada sebanyak 756 calon jemaah haji asal Kota Tasikmalaya mengikuti kegiatan pelepasan jemaah haji asal Kota Tasikmalaya tahun 1445H (2024),”…

Sekda Ivan Dukung Pengembangan Tatanan Parawisata Kampung Salapan

Kota, Wartatasik.com – Sekretaris Daerah Kota Tasikmalaya Dr. Drs. H. Ivan Dicksan Hasannudin M,Si hadiri pengembangan tatanan pariwisata kampung salapan dan forum komunikasi kecamatan sehat, Kelurahan Urug, Kota Tasikmalaya, Selasa (30/04/2024). Kegiatan tersebut di hadiri oleh, Sekdis Disporabudpar, Sekretaris kecamatan Kawalu, Lurah kelurahan urug, Kelompok sadar wisata, masyarakat kampung salapan, dan tamu undangan lainnya. Sekda Ivan menyampaikan terima kasih dan apresiasi tinggi kepada Forum Komunikasi Kecamatan Sehat (FKKS), Kecamatan Kawalu, masyarakat Kampung Salapan, seluruh pihak yang terlibat dalam menyelenggarakan kegiatan ini merupakan langkah strategis untuk mendorong Kampung Salapan dalam pengembangan…

Diiringi Rombongan Vespa, H. Wahid Serahkan Formulir Pendaftaran Bacawalkot: Bukti Keseriuan Saya

Kota, Wartatasik.com – Diantar oleh ratusan pendukung dengan mengendarai Vespa, H. Wahid mengembalikan formulir pendaftaran Bakal Calon Walikota (Bacawalkot) Tasikmalaya ke Kantor DPC Partai Kebangkitan Bangsa disambut oleh seluruh Panitia Desk Pilkada DPC PKB Kota Tasikmalaya, Selasa (30/04/2024). Dalam Konferensi Pers nya, H. Wahid mengatakan ini adalah Jawaban Keseriusan beliau untuk Maju dalam Pilkada Kota Tasikmalaya 2024. Iapun menambahkan, untuk menepis isu konstalasi politik yang yang beredar di masyatakat bahwa Pilkada Kota Tasikmalata adalah harus orang kaya yang secara finansial kuat, aktifis, milik para pengusaha. “Saya buktikan hari ini, siapapun…

Turut Antar ke DPC PPP, AMS Distrik Kota Tasik Dukung Kemenangan Ivan Dicksan

Kota, Wartatasik.com – Diantara dari ratusan Relawan dari berbagai elemen masyarakat ikut mengantarkan Ivan Dicksan kembalikan Formulir Bakal Calon Wali Kota Tasikmalaya kepada Desk Pilkada PPP Kota Tasikmalaya, nampak hadir Angkatan Muda Siliwangi (AMS) Distrik Kota Tasikmalaya, Senin (29/04/2024). Ketua AMS Distrik Kota Tasikmalaya Ai Usman mengatakan bahwa AMS punya catur watak diantaranya Kukuh kana Janji. “Artinya, kita harus memegang teguh, melaksanakan dan mengamankan, semua keputusan yang sudah diambil berdasarkan musyawarah,” kata Ai Usman. Katanya lagi, alasan AMS Distrik Kota Tasikmalaya mendukung Ivan Dicksan, sebab ia merupakan kader AMS dari jaman dirinya…

Diiringi Ratusan Pendukung, Ivan Dicksan Kembalikan Formulir Pendaftaran Bacawalkot ke PPP

Kota, Wartatasik.com – Diiringi ratusan pendukungnya dari berbagai kalangan, Dr. Drs. H. Ivan Dicksan Hasannudin  mengembalikan Formulir Pendaftaran Bakal Calon Wali Kota (Bacawalkot) secara langsung ke Desk Pilkada DPC PPP Kota Tasikmalaya, Senin (29/04/2024). Kedatangan Ivan itu merupakan bukti keseriusannya dan nampak berbeda dengan Bacawalkot yang lainnya, Tokoh Masyarakat , Tokoh Agama dan ratusan relawan lainnya ikut mengantarkan Ivan kembalikan Formulir serta dibarengi para Pengusaha Tasikmalaya. Dalam kesempatan tersebut, Kang Ivan mengucapkan bismillah ia menyerahkan formulir berkas Bacawalkot kepada Partai Persatuan Pembangunan. “Partai berlambang kabah ini merupakan pilihan saya, Istri…

Penuh Hangat, Sekda Ivan Ikuti Pawai Ta’aruf Bersama Kontingen MTQ Kota Tasikmalaya

Bekasi, Wartatasik.com – Bertempat di Central Park Meikarta Kabupaten Bekasi, Sekretaris Daerah Kota Tasikmalaya, Drs. H. Ivan Dicksan Hasannudin, M.Si mengikuti Pawai Ta’aruf bersama rombongan kontingen Kafilah Kota Tasikmalaya dalam rangka MTQ Ke-38 Tingkat Provinsi Jawa Barat Tahun 2024, Minggu, (28/04/2024). Dimana sebelumnya pada hari Jum’at, 26 April 2024 para Kafilah MTQ Kota Tasikmalaya secara resmi dilepas oleh Pj. Wali Kota Tasikmalaya di Bale Kota Tasikmalaya. Dalam keterangannya, Sekretaris Daerah Kota Tasikmalaya menyampaikan bahwa Pemerintah Kota Tasikmalaya terus mendukung dan memberikan support bagi para kafilah MTQ Kota Tasikmalaya untuk dapat terus berprestasi…

Pemkot Tasik Kirimkan 126 Orang pada MTQ Jabar, Sekda Ivan Support Para Kafilah Raih Prestasi

Bekasi, Wartatasik.com – Bertempat di Lapangan Plaza Pemkab Bekasi dilaksanakan acara Pembukaan MTQ Ke-38 Tingkat Provinsi Jawa Barat tahun 2024, Minggu, 28 April 2024. Acara pembukaan MTQ berlangsung meriah dengan diawali pembukaan oleh Pj. Gubernur Jawa Barat serta simbolis pemukulan bedug sebagai tanda dimulainya MTQ Ke-38 Tingkat Provinsi Jawa Barat tahun 2024. Sebagai informasi, pada MTQ Ke-38 Tingkat Provinsi Jawa Barat tahun ini Kota Tasikmalaya mengirimkan kafilah sebanyak 126 orang, diharapkan melalui momentum MTQ ini para kafilah bukan hanya meraih prestasi terbaik namun juga dapat menjadi media dan wasilah untuk…

Sekda Zen Mengikuti Pawai Ta’aruf Pembukaan MTQ Jabar

Bekasi, Wartatasik.com – Sekretaris Daerah Kab. Tasikmalaya Moh. Zen, mewakili Bupati Ade Sugianto, menghadiri pembukaan Musabaqoh Tilawatil Qur’an (MTQ) XXVIII tingkat Provinsi Jawa Barat, di Area Pemda Kabupaten Bekasi, Minggu (28/4/2024). Sekda Zen mengikuti pawai ta’aruf pada Minggu pagi, dilanjutkan dengan pembukaan secara resmi oleh Pj. Gubernur Jawa Barat, Bey Machmudin. “Atas nama pemerintah daerah sangat mengapresiasi dan terima kasih atas antusiasme para peserta yang akan membawa nama baik Kabupaten Tasikmalaya,” ujarnya. Hadir dalam kegiatan ini, para Kepala Daerah se-Jawa Barat, Kepala Kemenag Kab. Tasikmalaya, para Kepala SKPD Kab. Tasikmalaya…