Jakarta, Wartatasik.com – 7 Juli 2023, PT Pertamina Patra Niaga Regional Jawa Bagian Barat berhasil meraih 3 penghargaan Nusantara CSR Awards (NCSRA) 2023 yang diselenggarakan oleh La Tofi School of Social Responsibility (LSSR) di Bali Room, Hotel Indonesia Kempinski Jakarta pada hari Kamis (6/7). Nusantara CSR Awards 2023 adalah apresiasi yang ditujukan kepada perusahaan-perusahaan yang mempunyai komitmen dan kontribusi kepada masyarakat dan lingkungan untuk mewujudkan masa depan Indonesia yang lebih baik. Tiga penghargaan yang diserahkan oleh Chairman (LSSR) La Tofi, diberikan untuk kategori Ekosistem Darat – Arboretum “The Gallery of Sukapura”…
Category: Bisnis
Melon Agro Digital Tasikmalaya, Bisa Petik Sendiri dengan Harga Terjangkau
Kota, Wartatasik.com – Agro Digital Tasikmalaya yang berada di kawasan Jalan Perintis Kemerdekaan merayakan panen wisata petik melon ke empat, Kamis (06/07/2023). Panen tersebut, dihadiri Asisten Perekonomian Pembangunan Drs H. Tedi Setiadi M.Pd, Kepala Dinas Koperindag Apep Yosa, Ketua Komisi IV DPRD Kota Tasikmalaya Dede Muharam dan sejumlah tamu undangan lainnya. Ohan Abdul Kohar selaku owner Agro Digital mengatakan bahwa pihaknya sekarang mengenalkan anak muda supaya melirik pertanian. “Hari ini pemberdayaan anak muda perlu di fasilitasi agar berkarya dan berkembang. Apalagi isu ketahanan pangan sangat penting untuk sekarang,” tuturnya. Menurutnya, disini…
Wabup Tasik Hadiri West Java Economic Society: Medium Hilirisasi Industri Agro untuk Stabilitas Harga
Kota, Wartatasik.com – Mewakili Bupati Tasikmalaya H. Ade Sugianto, Wakil Bupati Tasikmalaya H. Cecep Nurul Yakin mengikuti Sarasehan West Java Economic Society dengan tema “Penguatan Hilirisasi Industri Agro dalam rangka Mendorong Stabilitas Harga”, berlangsung di Bale Priangan Kantor Perwakilan Bank Indonesia Tasikmalaya, Selasa (13/06/2023). Melihat situasi di wilayah Tasikmalaya, Wakil Bupati Tasikmalaya menjelaskan, salah satu upaya percepatan pengembangan industri agro adalah dengan memanfaatkan akses akomodasi yang baik. “Jadi Insya Allah tidak lama lagi akan dibangun Tol Getaci, keberadaannya akan sangat membantu petani kita dalam hal akses mulai dari bibit hingga…
Indosat Hadirkan Paket Haji untuk Terus Terhubung dengan Keluarga Saat Beribadah
Jakarta, Wartatasik.com – 14 Juni 2023, Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat) kembali luncurkan paket internet untuk mendukung ibadah haji para pelanggan di Tanah Suci, Mekkah. Paket tersebut mencakup internet kuota besar dengan harga terjangkau dikhususkan bagi para jamaah yang akan menunaikan ibadah haji mulai keberangkatan Mei hingga Agustus. Pelanggan IM3 dan Tri dapat menikmati paket tersebut untuk terus terhubung dengan keluarga tanpa perlu tukar kartu. Semua kemudahan internet, telepon, dan SMS lengkap tersedia dalam satu kartu dengan jangkauan luas di negara Timur Tengah. Masyarakat umum juga dapat membeli kartu SIM dan…
Dukung dan Berikan Fasilitas untuk Peningkatan Layanan, RS JK Buka Klinik Intervensi Nyeri
Kota, Wartatasik.com – Rumah Sakit Jasa Kartini (RS JK) Tasikmalaya resmi buka Klinik Intervensi Nyeri dalam upaya memenuhi kebutuhan masyarakat dengan pelayanan yang lebih lengkap dan berkelanjutan. “Ini merupakan tonggak sejarah bagi RS Jasa Kartini, karena dengan fasilitas yang sudah di buka seperti ini kami menjadi yang pertama di Priangan Timur,” ucap Plt. Direktur RS Jasa Kartini Dr. Fa’idh Husnan saat ditemui Crew Wartatasik.com disela pembukaan Klinik Intervensi Nyeri, Senin (12/06/2023). Ia menyebutkan bahwa Klinik Intervensi Nyeri ini, di tanggani oleh dokter spesialis yang sangat berpengalaman. “Pelayanan ini ditangani oleh…
Resmi jadi Cabang KHZ Mustofa, BSI: Hadir sebagai Solusi Pengelolaan Keuangan
Kota, Wartatasik.com – Bank Syariah Indonesia (BSI) Tasikmalaya Cabang Ahmad Yani, kini berubah menjadi BSI Cabang KHZ Mustofa. BSI bertekad kembangkan perekonomian syariah di Kota Tasikmalaya dan miliki kantor yang representatif. Ini merupakan bentuk keseriusan Bank Syariah Indonesia untuk meningkatkan pelayanan kepada nasabah, sehingga BSI bukan hanya sekedar menjadi pilihan masyarakat, tapi sebagai solusi. Hal itu dikatakan, Adi Kusmayadi, Branch Manager Bank Syariah Indonesia Tasikmalaya Cabang KHZ Mustofa, kepada wartawan, usai peresmian kantor baru, Rabu (07/06/2023) “Semoga dengan kantor baru ini dapat memberikan kontribusi positif bagi perekonomian masyarakat. Kita optimis bisa…
Buruan Borong..! ACE Hardware Gelar Promo BOOM SALE: Hemat hingga Jutaan Rupiah
Kota, Wartatasik.com – Kabar gembira bagi sahabat dan member Ace Hardware Tasikmalaya, Hari ini, ACE Hardware Living Plaza gelar Promo BOOM SALE periode 7 Juni – 1 Agustus 2023 berlaku untuk seluruh store Ace (Oflline & Online). Store Operasional Manager Ace Hardware Living Plaza Tasikmalaya, Syafi’i menyebutkan ada beberapa penawaran khusus dalam promo Boom Sale ini. Diantaranya, Members Choice dan Merchandise spesial, Special Price dan Diskon Hingga 70% untuk item tertentu, hemat hingga 2,5 juta untuk item tertentu, “Buy 1 get 1 untuk item tertentu, belanja dapat hadiah untuk item tertentu, beli…
Masih Terfavorit, Mambo Kuliner Nite Tasikmalaya Sediakan Kulineran Lengkap
Kota, Wartatasik.com – Mambo Kuliner Nite masih menjadi tempat wisata kuliner favorit malam Minggu bagi masyarakat Kota Tasikmalaya. Pasalnya, dalam pantauan tim Wartatasik.com pada Sabtu, (03/06/2023) Mambo Kuliner Nite ini masih dipadati pengunjung, bahkan sampai penuh sesak. Terlihat para pedagang sibuk melayani para pembeli yang datang terus menerus. Tak hanya kalangan remaja, Mambo Kuliner Nite juga banyak di kunjungi orang tua bahkan anak-anak. Di lokasi tersebut, beragam kuliner tersaji lengkap mulai dari makanan lokal hingga internasional, tradisional hingga makanan modern, khas Tasik hingga wilayah lainnya. Mambo Kuliner yang berada di…
Suvarna Sutera Luncurkan Klaster Basanta, Hunian Minimalis Modern bagi Pasangan Muda
Tangerang, Wartatasik.com – 23 Mei 2023, Peka dengan kebutuhan pasangan muda saat ini, memasuki kuartal kedua tahun 2023, Suvarna Sutera hadirkan hunian terbaru Klaster Basanta. Klaster ini merupakan kawasan dengan hunian dua lantai yang mampu menjawab kebutuhan pencari rumah bergaya minimalis, modern dan estetik. Selaras dengan banyaknya populasi muda-mudi di Tangerang, Suvarna Sutera optimis bahwa Klaster Basanta mampu menjadi klaster hunian terfavorit kedepannya. Klaster Basanta merupakan pengembangan kedua dari Superklaster Respati setelah klaster Astha yang diluncurkan pada pertengahan tahun 2022. Nama ‘Basanta’ sendiri berasal dari Bahasa Sansekerta yang berarti ‘musim…
Berdayakan Talenta Gamers Indonesia, Tri Kembali Gelar Turnamen H3RO Esport 4.0 hingga Pelosok Tanah Air
Jakarta, Wartatasik.com – Selasa, 16 Mei 2023, Sukses dengan turnamen esports di tahun-tahun sebelumnya, Indosat Ooredoo Hutchison (Indosat) melalui brand Tri, tahun ini menghadirkan turnamen H3RO Esports 4.0 untuk menjaring dan memberdayakan lebih banyak talenta muda esports dari berbagai pelosok Indonesia. H3RO Esports 4.0 menjadi salah satu turnamen berskala besar dan resmi yang menjadi bagian penting kalender esports nasional yang kembali berkolaborasi dengan Pengurus Besar Esports Indonesia (PB ESI) dan platform mobile game esports, Garudaku. Turnamen esports tahun ini juga menggandeng Asosiasi Game Indonesia (AGI), untuk mempercepat pertumbuhan industri game Indonesia.…