Bahas Kode Etik dan Tata Beracara, BK DPRD Kota Tasikmalaya Terima Kunker DPRD Banjarnegara

Kota, Wartatasik.com – Badan Kehormatan DPRD Kota Tasikmalaya menerima kunjungan kerja dari Badan Kehormatan DPRD Kabupaten Banjarnegara, Senin (18/11/2024). Kegiatan yang dilaksanakan di Ruang Rapat 2 ini dipimpin oleh Ketua Badan Kehormatan DPRD Kota Tasikmalaya H. Mamat Rahmat, S.H., didampingi oleh Wakil Ketua Badan Kehormatan, Andi Warsandi, SE beserta Anggota Ishak Parid, S.PdI dan H. Undang Syafrudin S., M.Pd. Adapun agenda pembahasan pada kegiatan yang dimulai pada pukul 09.30 WIB, membahas mengenai kode etik dan tata beracara DPRD. “Mudah-mudahan hasil dari kunker dari teman-teman BK DPRD Kabupaten Banjarnegara ke Kota…

Wakil Ketua Komisi II Pimpin Audiensi Pembahasan Kasus Dugaan Korupsi CSR

Kota, Wartatasik.com – Bertempat di Gedung DPRD Kota Tasikmalaya, Komisi II DPRD Kota Tasikmalaya menerima audiensi mengenai kasus dugaan korupsi CSR dari Komite Nasional Mahasiswa Indonesia (KMNI), Selasa (19/11/2024). Memimpin audiensi, Wakil Ketua Komisi II, Ir. Tjahja Wandawa, nanmpak mendampingi Sekretaris Komisi, Angga Yogaswara, Riko Restu Wijaya, SH dan Ishak Parid, S.PdI. Turut menghadiri perwakilan dari Bank BNI, Bank BRI, Bank BTN, Bapelitbangda Kota Tasikmalaya dan Otoritas Jasa Keuangan (OJK). “Audiensi ini membahas mengenai dugaan dana bantuan sosial perusahan yang memang tidak disalurkan dengan baik oleh pihak perusahaan, dugaan tersebut…

Wakili Pimpinan DPRD, Sekretaris Komisi I Hadiri Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang Pilkada 2024

Kota, Wartatasik.com – Sekretaris Komisi I mewakili Pimpinan DPRD Kota Tasikmalaya Asep Endang Muhammad Syam, SH., MH menghadiri Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang, bertempat di Bale Kota Tasikmalaya, Sabtu, (23/11/24). Kegiatan yang diselenggarakan oleh Bawaslu Kota Tasikmalaya tersebut juga dihadiri oleh Forum Koordinasi Pimpinan Daerah dan unsur terkait. “Saya mewakili Pimpinan DPRD mengikuti Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang, Pemungutan dan Perhitungan Suara pada Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat serta Walikota dan Wakil Walikota Tasikmalaya Tahun 2024,” ujarnya. Sementara, dalam sambutanya Pj. Walikota Tasikmalaya, Dr. Ceka Virgowansyah, S.STP., ME…

‘Ngalap Berkah’, Usai Dilantik Jadi Ketua DPRD, H. Aslim Ziarah ke Makam KH. Busthomi Awipari

Kota, Wartatasik.com – Setelah dilantik menjadi Ketua DPRD Kota Tasikmalaya periode 2024-2029, pada Senin 7 Oktober 2024 kemarin, H. Aslim SH. M.Si., tadi siang berziarah ke Makam Pendiri Pondok Pesantren Bahrul Ulum KH. Busthomi Awipari. Dimana Ketua DPRD kedua kalinya ini merupakan Alumni Ponpes Bahrul Ulum, “Kami menimba ilmu disini, dimana salah satu Gurunya adalah Almarhum KH. Maksum Suhaemi,” imbuhnya disela ziarah, Selasa (8/10/2024). Diakuinya mengapa melakukan ziarah ke makam kiyai ini, karena Ia ingin ilmu yang diterima selama menimba ilmu di Ponpes tersebut berkah, “Karena sebagai seorang Santri Bahrul…

Dalam Rapat Paripurna, Ketua beserta Sejumlah Wakil Ketua DPRD Kota Tasik Resmi Dilantik

Kota, Wartatasik.com – DPRD Kota Tasikmalaya gelar Rapat Paripurna Pengucapan sumpah/janji Pimpinan DPRD Kota Tasikmalaya Masa Jabatan 2024 – 2029. Rapat tersebut digelar langsung di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kota Tasikmalaya yang ada di Jalan RE Martadinata, Senin (07/10/2024). Dalam Rapat Paripurna tersebut H. Aslim SH. M.Si., kembali ditunjuk menjadi Ketua DPRD Kota Tasikmalaya, beserta sejumlah Wakil Ketua, diantaranya M. Hilman Wiranata S.Pd., M.Si, Heri Ahmadi S.Pd.I, dan H. Wahid S.Pd. H. Aslim bersyukur, karena ia kembali menjadi Ketua DPRD Kota Tasikmalaya, “Saya tentunya kedepan akan mengevaluasi kekurangan dari periode…

Tampil Gentle, Anggota Dewan Termuda Riko Restu Wijaya Temui dan Tampung Aspirasi Mahasiswa

Kota, Wartatasik.com – Seusai dilantik secara resmi sebagai Anggota DPRD Kota Tasikmalaya, Riko Restu Wijaya SH., respon cepat hadapi pendemo seusai dilantik. Pelantikan Anggota DPRD Kota Tasikmalaya pada hari kemarin, diwarnai aksi demontrasi yang dilakukan oleh para mahasiswa di depan Gedung DPRD Kota Tasikmalaya, Selasa (03/09/2024). Meski baru saja dilantik menjadi anggota dewan termuda ini, secara gentle menemui massa aksi untuk mendengarkan apa gagasan dan aspirasi yang dibawa pengunjukrasa tersebut. Terlihat para mahasiswa tersebut mengapresiasi keberanian Riko bersama Anggota DPRD senior lainnya yang mau menemui para massa aksi. Dalam orasinya di…

Kembali Dapat Amanat dari Masyarakat, H. Wahid Bersyukur PKB Kota Tasik Bertambah Kursi

Kota, Wartatasik.com – Politisi senior yang juga merupakan Ketua DPC Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Kota Tasikmalaya, H. Wahid S.Pd., kembali di lantik menjadi Anggota DPRD Kota Tasikmalaya periode 2024-2029. Pelantikan Anggota DPRD Kota Tasikmalaya Periode 2024-2029 tersebut digelar langsung di Gedung Paripurna DPRD Kota Tasikmalaya yang berada di Jalan R.E Martadinata pada, Selasa (03/09/2024). Saat ditemui seusai pelantikan, dirinya mengucapkan terima kasih dan bersyukur telah dipercaya kembali untuk menjadi Anggota DPRD Kota Tasikmalaya. “Mudah-mudahan dengan terpilihnya kembali, saya bisa terus memperjuangkan aspirasi-aspirasi dari masyarakat,” tuturnya. Sebagai Ketua DPC PKB Kota…

Menjadi Salah-satu Srikandi Anggota DPRD, Aufa: Siap Berjuang Suarakan Aspirasi Perempuan

Kota, Wartatasik.com – Bisa dihitung dengan jari, jumlah kaum hawa yang duduk di DPRD Kota Tasikmalaya, sebut saja Aufa Sezara Dianjani Anggota DPRD Kota Tasikmalaya dari gender perempuan terpilih dan resmi dilantik. Pelantikan Anggota DPRD Kota Tasikmalaya Periode 2024-2029 tersebut digelar langsung di Kantor DPRD Kota Tasikmalaya yang berada di Jalan RE Martadinata pada, Selasa (03/09/2024). Seusai pelantikan, Aufa merasa bersyukur dan sudah siap untuk bekerja, “Saya sudah siap untuk mengawal aspirasi dari masyarakat terutama di dapil saya, yaitu dapil 1 dari Partai Demokrat, semoga saya bisa amanah mengemban tugas…

Resmi Dilantik, Berikut Daftar Nama Anggota DPRD Kota Tasikmalaya Periode 2024 – 2029

Kota, Wartatasik.com – Berdasarkan Keputusan Gubernur NOMOR 171.2/Kep.426-Pemotda/2024 Tentang Peresmian Pengangkatan Keanggotaan DPRD Kota Tasikmalaya Masa jabatan Tahun 2024-2029. Sedangkan Anggota DPRD Kota Tasikmalaya sebelumnya resmi purna tugas berdasarkan Keputusan Gubernur Jawa Barat, Nomor 171.3/Kep.425-Pemotda/2024, Tentang Peresmian Pemberhentian Keanggotaan Dewan perwakilan Rakyat Daerah Kota Tasikmalaya Masa jabatan tahun 2019-2024. BACA JUGA: Telah Dilantik Anggota DPRD Muda dari Fraksi PKB, Angga Yogaswara: Saya akan Jalankan Amanah dengan Baik Berikut Nama-nama Anggota DPRD Kota Tasik yang resmi dilantik, Selasa 3 September 2024: NAMA ANGGOTA DPRD PERIODE 2024-2029 DAERAH PEMILIHAN PARTAI JUMLAH PEROLEHAN SUARA…

Telah Dilantik Anggota DPRD Muda dari Fraksi PKB, Angga Yogaswara: Saya akan Jalankan Amanah dengan Baik

Kota, Wartatasik.com – Berdasarkan Keputusan Gubernur NOMOR 171.2/Kep.426-Pemotda/2024 Tentang Peresmian Pengangkatan Keanggotaan DPRD Kota Tasikmalaya Masa jabatan Tahun 2024-2029. Hadir untuk masa jabatan 2024/2029, sejumlah anggota DPRD muda. Sebut saja, Angga Yogaswara Anggota DPRD Kota Tasikmalaya dari Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) resmi dilantik hari ini, Selasa (03/09/2024). Anggota Dewan yang masih cukup muda tersebut sukses menjadi Anggota DPRD Kota Tasikmalaya setelah berhasil memenangkan kontestasi Pemilu 2024. Saat diwawancarai oleh crew Wartatasik.com seusai pelantikan, dirinya bersyukur bisa dipercaya mengemban amanah oleh masyarakat Kota Tasikmalaya. “Saya secara pribadi mengucapkan Terimakasih kepada…