Hadiri PKPA 2020, Plt Walkot Harap Advokat Berintegritas Jaga Kepercayaan Publik

Kota, Wartatasik.com – Plt Wali Kota Tasikmalaya M Yusuf menghadiri Pembukaan Pendidikan Khusus Profesi Advokat (PKPA) Tahun 2020 di Aula Sekolah Tinggi Agama Islam, Rabu (02/12/2020). Turut hadir perwakilan dari unsur Kejaksaan, unsur Kepolisian, jajaran Pimpinan dan Civitas Akademika STAI, Perhimpunan Advokat Indonesia (PERADI Tasikmalaya), jajaran Ikatan Advokat Indonesia (IKADIN Tasikmalaya) dan para peserta pendidikan. Dalam sambutannya M. Yusuf menyampaikan, bahwa peran dan fungsi advokat sebagai profesi yang bebas, mandiri dan bertanggung jawab merupakan hal yang penting dalam upaya penegakkan hukum dan mewujudkan prinsip-prinsip negara hukum. Lanjutnya, untuk mewujudkan profesi…

Melalui Pelantikan PBH Peradi, Para Srikandi Advokat Muda Tasik ini Mengaku Senang

Kota, Wartatasik.com – Menghadiri dan mengikuti kegiatan pelantikan Pusat Bantuan Hukum Persatuannya Advokat Indonesia (PBH Peradi) periode 2019-2022 yang berlangsung di Hotel Harmoni butuh sejumlah persiapan yang harus disiapkan. Seperti halnya diakui Melinda Amelia Hidayat SH dan Yati Suryati SH., dirinya mengaku baru pertama kalinya mengikuti giat pelantikan yang digelar Peradi tersebut. Amel (sapaan akrabnya) merasa bangga dan senang karena sebagai advokat yang baru dirinya bisa bertemu dengan banyak pengacara serta mengenal para pengurus Peradi. Klik berita terkait lainnya >>> Hadiri Pelantikan PBH Peradi, Sekda: Layanan Hukum Bagi Warga Miskin Sejalan dengan…

Hadiri Pelantikan PBH Peradi, Sekda: Layanan Hukum Bagi Warga Miskin Sejalan dengan Pemkot Tasik

Kota, Wartatasik.com – Sekretaris Daerah (Kota) Tasikmalaya H. Ivan Dicksan hadiri pelantikan pengurus Pusat Bantuan Hukum Persatuannya Advokat Indonesia (PBH Peradi) periode 2019-2022 yang berlangsung di Hotel Harmoni. Dalam sambutannya Sekda mengatakan, PBH ini berkaitan dengan persoalan hukum masyarakat jika tejadi perselisihan atau kesalahpahaman yang harus diselesaikan di pengadilan. “PBH yang diberikan kepada masyarakat tak mampu ini sejalan dengan program Pemerintah Kota Tasikmalaya, sebab sudah ada Peraturan Daerah (Perda),” ucapnya, Sabtu (28/09/2019). Adapun lanjutnya, dengan adanya advokasi ini bisa membantu proses peradilan hukum dan berharap bisa memberikan pelayanan terbaik kepada…