Kang AW Apresiasi Kontes Lagu Dangdut yang Digelar Puspa ARWT: Sangat Tepat

Kota, Wartatasik.com – Puspa Asosiasi Rukun Warga dan Tetangga DPC Kota Tasikmalaya mengadakan Kontes Dangdut RT/RW season 2, yang berlangsung di salah satu cafe yang berada di Jl. Ir. H. Juanda, Jumat (29/08/2022) Hadir dalam kegiatan pencarian bakat tersebut, Wakil Ketua DPRD Kota Tasikmalaya H. Agus Wahyudin. Menurut Politisi senior dari partai berlambang Kabah ini menyatakan, Musik Dangdut merupakan musik yang sangat dikenal dikalangan masyarakat dengan musik ini, ada daya tarik perhatian dari semua kalangan di masyarakat. “Kota Tasikmalaya banyak melahirkan beberapa artis dangdut yang terkenal, artinya kalau kontes dangdut…

Pesta Rakyat Simpedes 2022: Perkuat Digitalisasi Finansial UMKM di Tasikmalaya

 Tasikmalaya, Wartatasik.com – 26 Agustus 2022, Pesta Rakyat Simpedes BRI 2022 di Tasikmalaya resmi dibuka hari ini 26 hingga 28 Agustus 2022 di Lapangan Dadaha, Kota Tasikmalaya. Kegiatan yang bertujuan untuk meningkatkan edukasi kepada masyarakat, dan mendukung pemberdayaan UMKM ini mengusung tema “Pede Memimpin Perubahan” yang meliputi Pede Bekerja, Pede Berbisnis, Pede Mengelola Keuangan.  BRI terus berkomitmen untuk mendukung UMKM dan mendorong digitalisasi keuangan melalui program Pesta Rakyat Simpedes ini. “Dalam menghadapi perubahan, UMKM bersama dengan Tabungan BRI Simpedes, dapat pede dan lebih tangguh menghadapi perubahan lingkungan bisnis yang semakin cepat…

Warga Sukaratu Dihebohkan dengan Temuan Sumber Gas Saat Menggali Sumur

Kabupaten, Wartatasik.com – Sekira jam 09.00 WIB di Kp. Rancabogo Rt.004/003, Desa Sukaratu, Kec. Sukaratu, Kabupaten Tasikmalaya telah ditemukan Sumber Gas dari Penggalian Sumur Bor Rumah milik H Irpan Bahrul (46). Pemilik rumah mengatakan, penemuan sumber gas itu, saat dirinya menghubungi petugas sumur bor karena air masih keruh meminta untuk dicek kembali. Irpan menjelaskan, Pengerjaan sumur bor telah dilaksanakan pada hari Senin – Selasa tanggal 15-16 Agustus 2022 dengan kedalaman 7,5 meter. Namun, saat dilakukan pengecekan oleh petugas penggali sumur bor Eris Warli, air dikuras dari dalam sumur bor terdengar…

Diikuti Puluhan Peserta, Koran Sinar Pagi Gaet Balibul Resto Sukses Gelar Lomba Lagu Pop Indonesia

Kota, Wartatasik.com – Dalam rangka memerihakan HUT RI ke 77, Koran Sinar Pagi dan Caffe Resto Balibul menggelar Lomba Lagu Pop Indonesia. Ketua Panitia Tono Efendi dari Kabiro Kota Tasik Koran Sinar Pagi mengatakan, kegiatan lomba lagu pop Indonesia ini, sudah jadi agenda rutin dan kebetulan dalam rangka HUT RI ini pihaknya menggandeng Coffe Restro Balibul. “Usia peserta lomba minimal umur 35 tahun dengan batas peserta 100 orang. Selain memeriahkan HUT RI, juga untuk menunjukan para pecinta musik pop, bahwa kita punya lagu bagus yang tak kalah dengan negara luar,”…