Sambut Hari Jadi Kota Tasik ke-21, HM Yusuf TOF Siap Digelar: Ada Pertunjukan Wayang Golek

Kota, Wartasik.com – Dalam rangka menyambut hari jadi Kota Tasikmalaya ke-21, yang jatuh pada 17 Oktober, perhelatan Tasik Oktober Festival (TOF) tengah dipersiapkan. Wali Kota Tasikmalaya HM Yusuf menyerukan kepada semua pihak termasuk para camat agar melakukan kegiatan sendiri seperti helaran pawai, senam, jalan santai. Menurutnya, nanti akan di laksanakan ke pusat kota, “Dimana nanti ada jampana, tasyakuran, termasuk hiburan masyarakat yakni pertunjukan wayang golek yang dalangnya insyaalloh oleh Dadan Sunarya putra dalang tersohor Asep Sunandar Sunarya, sumbangsih Bank BJB,” terangnya, Kamis (29/09/2022) Kemudian katanya, kegiatan yang berbau keagamaan seperti…

Resmikan Hasil Pembangunan Cibeureum-Tamansari, Wali Kota: Berkat Adanya Sinergitas

Kota, Wartatasik.com – Wali Kota Tasikmalaya HM Yusuf siang tadi meresmikan hasil-hasil pembangunan wilayah Kecamatan Cibereum dan Tamansari TA 2021 bertempat di Gedung PPIK Kec. Cibeureum, Kamis (29/09/2022) Menurutnya, Seluruh proses pembanguanan berjalan dengan baik dengan terjalinnya sinergitas antara pemerintah dengan masyarakat. “Tak lupa dengan tokoh masyarakat, alim ulama, DPRD, walaupun ada hal yang sifatnya kelemahan kita harus perbaiki,” ucapnya. Karena, tambahnya lagi, proses pembangunan pun harus ada partisipasi masyarakat termasuk harmonisasi dengan DPRD. “Jadi jika itu berjalan semua pembangunan dan pemerintahan pun akan berjalan dengan kondusif,” imbuhnya. Ketika ada…

Dalam Rangka Maulid Nabi, DKM Masjid Agung Kota Tasik Bagikan Beras Sebanyak 18 Ton Lebih kepada Masyarakat

Kota, Wartatasik.com – Telah menjadi agenda rutin dalam hari besar Islam seperti Isro Miraj, Maulid Nabi dan Hijriah, DKM Masjid Agung Kota Tasikmalaya menggelar baksos untuk masyarakat sekitar dengan membagi-bagikan beras. Seperti halnya, pagi tadi pemberian beras dari masyarakat untuk masyarakat dilakukan oleh DKM Masjid Agung yang dihadiri Kabag Kesra Setda Kota Tasikmalaya H Encu Darsiwa, Kamis (29/09/2022). Sebagaimana diungkapkan Ketua Panitia, H. Heri Hendriyana usai acara. Ia mengatakan bertepatan dengan Maulid Nabi mengadakan pembagian beras. “Hari ini kami siapkan 6 ribu kantong, dari kurang lebih satu bulan yang lalu…