
Kota, Wartatasik.com – Pustaka Talenta adalah suguhan event festival musik yang menawarkan pengalaman menikmati sajian konser dengan rasa yang berbeda.
Nama Pustaka Talenta dipilih sebagai judul acara yang merujuk kepada perpaduan makna dari dua kata pustaka dan talenta itu sendiri.
Penggabungan makna yang dimaksud memiliki arti perkumpulan bakat-bakat terbaik disetiap bidangnya yang dihadirkan untuk mendukung penuh keterlibatan pelaku dan penikmat berbagai sektor ekonomi kreatif yang ada dimanapun wilayah event ini berlangsung.
Sehingga nantinya program-program dan event ini mampu memberikan dampak positif yang nyata dan langsung terasa oleh masyarakat.
Line Up Pustaka Talenta 2024
- RADJA
- ANGGA CANDRA
- CIND3RELLA HUGO KASELLA
- GLORY OF LOVE
Kunjungi Official Instagram Pustaka Talenta di @logicproductionofficial
Contact Person Logic Production : 082318008882 (Lead Project) 08112020302 (Media Public Relation). Red