Identifikasi Genangan Air, Bid. SDA Adakan Pembahasan dengan Bid Jalan

Kota, Wartatasik.com – Persoalan genangan air memang tak kunjung usai dan menjadi pekerjaan rumah bagi Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Tasikmalaya terlebih menghadapi musim penghujan yang tidak terprediksi intensitasnya. Dalam menyikapi itu Bidang Jalan dan Jembatan dengan Bidang Sumber Daya Air (SDA) telah melakukan pembahasan. Kasi Pembangunan SDA Heru Heryana MT., mengatakan, perlu sekali koordinasi dengan Bid Jalan, sebab permasalahan genangan banyak erat berkaitan dengan bidang Jalan dan Jembatan. “Karena ada pembangunan penunjang jalan seperti trotoar dan drainase. Berdasarkan hasil pembahasan, teridentifikasi 22 titik rawan genangan,” ujarnya…

Sikapi Banjir Kemarin, Bid. SDA Dinas PUPR Tak Hentinya Tangani Dampak Hujan Lebat

Kota, Wartatasik.com – Musibah banjir yang melanda sejumlah wilayah Kecamatan Cipedes dan sekitarnya, Senin 11 Februari 2019 kemarin diakibatkan Hujan lebat yang melanda kota Tasikmalaya sebabkan beberapa sungai meluap. Meski demikian sudah menjadi salah-satu tugas Dinas PUPR untuk menangani segala yang berkaitan dengan air. Menyikapi hal itu, Kepala Bidang (Kabid) Sumber Daya Air (SDA) Sandi Lesmana mengatakan, pihaknya mencatat skala curah hujan kemarin mencapai 300 mm, sedangkan perbandingan kategori masuk bencana itu capai 75 mm. “Bisa dibayangkan, jika curah hujan 4 kali lipat dari batas ambang itu, pasti akan terjadi…

Mendapati Laporan Jalan Paskid Putus Akibat Banjir, SDA PUPR Cepat Tanggap

Kota, Wartatasik.com – Menyusul adanya surat pemberitahuan dari pihak Kelurahan Cilembang, Kecamatan Cihideung tertanggal 21 Januari 2019 yang menyatakan bahwa telah terjadi banjir besar. Tepatnya pada hari Rabu tanggal 09 Januari 2019 terjadi hujan deras sehingga menyebabkan putusnya akses jalan dan robohnya kirmir seluas kurang lebih 25 meter yang berlokasi di wilayah RW.02, RW.05 dan RW. 10 Kel.Cilembang. Hal tersebut dikatakan Kabid SDA Dinas PUPR Kota Tasikmalaya Sandi Lesmana didampingi Kasi Operasi Taupik Hidayat kepada wartatasik.com. Ia mengatakan pihaknya telah merespon informasi tersebut dengan cross check lokasi yang dimaksud, “Kami perbaiki dengan menggunakan…

Resiko Kecelakaan Kerja Tinggi, Seluruh PHL Bid. SDA PUPR Jadi Peserta BPJS Ketenagakerjaan

Kota, Wartatasik.com – Melaksanakan tugas yang rawan dengan kecelakaan kerja. Kesehariannya sebagai pemelihara saluran air (termasuk irigasi), membersihkan sampah serta pengerukan selokan dan normalisasi hingga masuk lorong-lorong saluran air. Untuk itu, para pegawai harian lepas (PHL) Bidang SDA Dinas PUPR Kota Tasikmalaya harus terjamin keselamatan kerjanya. Hal tersebut dikatakan Kasi Operasi dan Pemeliharaan Bid. SDA Dinas PUPR Kota Tasikmalaya, Taufik Hidayat kepada crew media online Wartatasik.com. Ia menambahkan, meski dalam pelaksanaan tugasnya dilengkapi dengan peralatan keselamatan, diantaranya, kaos tangan karet, sepatu boot, tambang, senter serta pengaman lainnya. Klik berita terkait…