Diduga Akibat Korsleting Listrik, Rumah Warga Babakan Muncang Dilalap si Jago Merah

Kota, Wartatasik.com – Diduga akibat korsleting listrik,  Rumah Ades Sunendar warga Babakan Muncang RT 05 RW 16, Kahuripan, Tawang, Kota Tasikmalaya dilalap si jago merah, Minggu dini hari (13/03/2022). Berdasarkan keterangan dari pemilik rumah ketika anaknya sedang menuju rumah api sudah berkobaran, dan posisi rumah sedang di tinggalkan pemiliknya yang sedang menginap di rumah neneknya tidak jauh dari rumahnya yang terbakar. Untuk itu, pemilik rumah langsung menghubungi Damkar Kota Tasikmalaya untuk melakukan Pemadaman, “Laporan diterima 03.53, respon Time 10 Menit. Perkiraan kejadian 03:30 WIB, mulai pemadaman 03:55 WIB akhir Pendinginan…

Petugas Damkar Tidur di Bak Ikan, BPBD Kota Tasik Akui Belum Punya Tempat Sendiri

Kota, Wartatasik.com – Menanggapi pemberitaan sebelumnya yang berjudul Miris, Petugas Damkar Kota Tasikmalaya Tidur di Bak Ikan edisi 02 Oktober 2021 kemarin, Sekertaris BPBD Komarudin, ST., angkat bicara. Ia mengakui bahwa untuk saat ini Bidang Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan BPBD Kota Tasikmalaya memang belum memiliki tempat yang representatif, startegis maupun yang nyaman ditinggali. “Apalagi untuk gedung milik Damkar sendiri belum ada,” kata Komarudin ditemui di ruang kerjanya, Senin (04/10/2021) Diakuinya lagi, penempatan devo ikan itu sendiri tentunya berdasarkan MoU BPBD dengan DKPPP Kota Tasikmalaya. Terang Komarudin, sebelum menempati devo ikan…

Sesuai Arahan Mendagri, Pemkab Tasik Akan Kaji Status Damkar Jadi Dinas

Kabupaten, Wartatasik.com – Pembentukan Dinas Pemadam Kebakaran yang mandiri dan tidak bergabung dengan perangkat daerah lainnya serta penguatan Sat Pol PP dan Linmas menjadi sebuah keniscayaan seiring tugas fungsi dan tanggung jawab yang diemban. Hal itu diucapkan Plh Sekretaris Daerah (Sekda) Kab Tasikmalaya Iim Aminudin mewakili Bupati Tasikmalaya Ade Sugianto saat menjadi Inspektur Upacara HUT Pemadam Kebakaran (Damkar) Ke-100, HUT Satuan Polisi Pamong Praja (Sat Pol PP) Ke-69, dan HUT Satuan Perlindungan Masyarakat (Sat Linmas) Ke-57 Tahun 2019 tingkat kabupaten yang diadakan di Lapangan Upacara Sekretariat Daerah (Setda) Kabupaten Tasikmalaya,…

Tidak Ada Korban Jiwa, Dealer Yamaha JG Motor Hangus Terbakar

Kota, Wartatasik.com – Diduga akibat korsleting listrik, Dealer Yamaha JG Motor dilahap api. Tak ayal, isi perabotan hangus terbakar. Petugas Pemadam Kebakaran (Damkar) regu dua berjumlah 6 personil pun meluncur ke lokasi di Jl. Ibrahim Adji Rt.02 Rw.01 No. 159 Kel. Sukamaju Kidul Kec. Indihiang Kota Tasikmalaya. Salah seorang petugas Damkar Zaenal menuturkan, ia dapat laporan sekitar Pukul: 06.29 WIB dan langsung berangkat pukul 06.36 dengan respon time 4 menit. Setibanya di lokasi, petugas langsung melakukan pemadaman secara menyeluruh lalu dilanjutkan dengan pendinginan, pengecekan pada seluruh bagian kayu dan lahan. “Objek…

103 Anggota Non Organik Dinas Satpol PP dan Damkar Kota Tasikmalaya Masuk BPJS Ketenagakerjaan

Kota, Wartatasik.com – Sebagai wujud perlindungan terhadap anggotanya, sebanyak 103 personil non organik Dinas Satpol PP dan Damkar Kota Tasikmalaya dimasukan ke BPJS Ketenagakerjaan pada acara Hari Jadi Satuan Polisi Pamong Praja ke 68, Pemadam Kebakaran ke 99 dan Satuan Perlindungan Masyarakat ke 56 yang digelar tadi pagi di Halaman Bale Kota Tasikmalaya. Menurut Budy Rachman selaku Kepala Dinas Satpol PP dan Damkar mengatakan, dari jumlah keseluruhan 158 anggota termasuk petugas administrasi, terdapat 103 personil yang berstatus non organik, otomatis mereka tidak memiliki Taspen ataupun Askes, untuk itu personil tersebut…