Kabupaten, Wartatasik.com – Kasus kematian Alif Nugraha (10) anak berkebutuhan khusus di Desa Sukaasih, Singaparna, Kabupaten Tasikmalaya. Korban ternyata tewas usai mendapat penganiayaan dalam kurun waktu lama oleh orang tua kandungnya. Kedua tersangka merupakan Ayah Kandung korban bernama Baihaki (61) dan Ibu Kandungnya Sumiati (50). Penganiayaan dilakukan tiga bulan terakhir selama korban tinggal dengan tersangka. “Jadi tersangka yang sebabkan anak berkebutuhan khusus wafat adalah orang tua kandungnya sendiri. Korban mendapatkan perlakuan penganiayaan selama tiga bulan terakhir dari tujuh bulan tinggal bersama,” kata Kapolres Tasikmalaya AKBP Suhardi Heri Haryanto, Senin (04/12/2023).…
Category: Politik Hukum
Disapa Ribuan Santri, Capres Prabowo Kunjungi Ponpes Miftahul Huda
Kabupaten, Wartatasik.com – Gelar kampanye perdananya di Tasikmalaya, Calon Presiden Koalisi Indonesia Maju Prabowo Subianto disambut meriah para pendukungnya, Sabtu (02/12/2023). Agenda kampanye perdana ini adalah berkunjung ke Pondok Pesantren Miftahul Huda sekaligus melakukan ziarah makam para pendiri dan keluarga besar Ponpes Miftahul Huda. Kehadiran Prabowo disambut langsung oleh Pimpinan Ponpes Miftahul Huda Pusat KH. Asep Ahmad Mausul Affandi. Dengan melantunkan pula Sholawat Thola’al Badru ‘Alaina yang diserukan oleh para santri yang telah menanti dengan antusias menunggu kedatangan Capres nomor urut 2 tersebut. “Bapak! Bapak Prabowo!” seru para Santri menyambut…
RAB Sambut Kedatangan Capres Prabowo di Tasik, Agus: Kami Kerahkan Ratusan Relawan
Kabupaten, Wartatasik.com – Dilansir sebelumnya, bahwa Capres 2024 Prabowo Subianto mengadakan kunjungan ke Tasikmalaya dalam agenda Konsolidasi dan Silaturahmi bersama tokoh agama dan tokoh masyarakat di kota santri pada hari ini, Sabtu (02/12/2023). Kedatangannya tersebut disambut puluhan ribu pendukung maupun relawan. Diantaranya, Relawan Anak Bangsa (RAB) menyambut kedatangan Calon Presiden Republik Indonesia tahun 2024 Prabowo Subianto. Awal penyambutan, RAB menyambut kedatangannya di Bandara Wiriadinata jalan Letjen Mashudi Kota Tasikmalaya sekitar pukul 8.30 dan menuju lokasi acara yang berada di Singaparna dan Manonjaya. Sambutan yang dilakukan oleh RAB dan di pimpin…
DPRD Kota Tasik Gelar Rapat Paripurna ke-5, Ust. Ishak Farid Minta Pemkot Benar-benar Serius Tingkatkan PAD
Kota, Wartatasik.com – DPRD Kota Tasikmalaya menggelar Rapat Paripurna Ke-5 dengan agenda pembahasan tentang Penyampaian Pandangan Umum Fraksi Terhadap Raperda Kota Tasikmalaya. Selain itu, dalam rapat tersebut dibahas juga mengenai APBD tahun 2024 dan Jawaban Wali Kota atas Pandangan Umum Fraksi terhadap Raperda. Rapat tersebut digelar di Ruang Rapat Paripurna DPRD Kota Tasikmalaya, Rabu (13/09/2023). Wakil Ketua Komisi III DPRD Kota Tasikmalaya, Ust Ishak Farid, S .Pd.I., menekankan kepada Pemerintah Daerah untuk benar-benar serius dalam meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) Kota Tasikmalaya. “Potensi-potensi yang sudah menjadi PAD di Kota Tasik harus benar-benar di…
Capres Prabowo Bakal Berkunjung ke Sejumlah Ponpes di Tasik, H. Aslim: Agenda Silaturahmi dan Konsolidasi
Kota, Wartatasik.com – Calon Presiden dari Koalisi Indonesia Maju H. Prabowo Subianto akan hadir di Tasikmalaya dalam agenda Silaturrahmi dan Konsolidasi dengan Tokoh Agama dan Tokoh Masyarakat, besok. Hal tersebut dibenarkan Ketua DPC Gerindra Kota Tasikmalaya, H. Aslim SH. M.Si, “Beliau akan melaksanakan agenda silaturahmi dan konsolidasi dengan sejumlah tokoh agama dan tokoh Masyarakat di Tasik,” ujar Aslim kepada Wartatasik.com, Jumat (01/12/2023). Lanjut Aslim, agenda tersebut akan dilaksanakan pada Hari Sabtu, 2 Desember 2023 di Primajasa Exibition Center Singaparna Kab. Tasikmalaya, “Selanjutnya Pak Prabowo juga direncanakan berkunjung ke Pondok Pesantren…
Polres Tasik Kota MengUngk4p P3mbvnvh4n Per3mpu4n Mud4 di Pageur4geung
Kota, Wartatasik.com – Kapolres Tasikmalaya Kota AKBP. SY. Zainal Abidin SIK, memimpin Press Release kasus Tindak Pidana Pembunuhan Berencana yang terjadi di Kampung Puteran Kaler, Desa Puteran, Kecamatan Pagerageung, Kabupaten Tasikmalaya. Satreskrim Polres Tasikmalaya Kota berhasil mengamankan pelaku pembunuhan perempuan muda bernama Wiwin Wintarsih (19) warga Kecamatan Panumbangan Kabupaten Ciamis yang dilakukan oleh pacarnya bernama Herdis Permana (20) domisili sama dengan korban. Pelaku ditangkap di rumahnya pada Kamis (30/11/2023) dini hari. Penangkapan pelaku terbilang cepat, yakni kurang dari 12 jam pasca penemuan mayat Wiwin, sekira pukul 15.00 WIB, pada Rabu…
Ungk4p K45us K3m4ti4n Anak B3rkebutuh4n Khusus, Polres Tasik P3r1ks4 Sedikitnya Lima S4ks1
Kabupaten, Wartatasik.com – Unit PPA Satreskrim Polres Tasikmalaya terus bergerak menangani kasus kematian seorang anak berkebutuhan khusus di Kecamatan Singaparna, Kabupaten Tasikmalaya. Total lima orang saksi yang diperiksa kepolisian hingga Selasa 28 Nopember 2023. Selain orang tua angkat dan kerabat, orang tua kandung almarhum diperiksa. “Ada lima saksi yang kami sudah periksa, orang tua angkat kerabat sampai ibu dan bapak almarhum anak ini,” kata Kasat Reskrim Polres Tasikmalaya IPTU Ridwan Budiarta, (28/11/2023). Meski tidak secara gamblang lanjutnya, orang tua kandung mengaku sempat mencubit almarhum. Hal ini dilakukan saat almarhum menolak…
Gelar Kampanye Perdana, DPC Gerindra Kota Tasik Sosialisasikan Program Prabowo Gibran
Kota, Wartatasik.com – Melaksanakan kampanye perdana, DPC Gerindra Kota Tasikmalaya melaksanakan melakukan sosialisasi makan siang dan minum susu bagi anak sekolah dan santri di di Kantor DPC Gerindra Kota Tasikmalaya di Jl. Mayor SL Tobing. Hal tersebut diungkapkan, Ketua DPC Gerindra Kota Tasikmalaya H. Aslim, SH. M.Si. Ditambahkannya, dengan melakukan sosialisasi Program Makan Siang dan Minum Susu bagi Anak Sekolah dan Santri serta Bantuan Gizi untuk Anak Balita dan Ibu Hamil. “Program tersebut merupakan program Capres dan Cawapres Prabowo – Gibran dengan nomor urut 2. Dalam kampanye perdana ini kami…
Pemusnahan BB dan Barang Rampasan oleh Kejaksaan Kota Tasikmalaya
Kota, Wartatasik.com – Kejaksaan Negeri (Kejari) Kota Tasikmalaya melaksanakan pemusnahan barang bukti (BB) dan barang rampasan perkara tindak pidana umum yang mempunyai kekuatan hukum tetap yang dilaksanakan di halaman Kantor Kejaksaan Negeri Kota Tasikmalaya, Selasa (28/11/2023) Menurut Kajari Kota Tasikmalaya Fajruddin menerangkan bahwa pemusnahan barang bukti ini dilakukan dengan cara dibakar, diblender, dilindas alat berat dan dihancurkan dengan cara dipotong-potong. “Dari 38 perkara itu terdiri dari pil atau obat 10 perkara dengan barang bukti 4699 butir, sabu 10 perkara dengan barang bukti 66 paket,ganja 4 perkara dengan barang bukti 8 paket,…
Hingga Dirikan Tenda di Halaman Bale Kota Tasik, Sejumlah Buruh Menuntut Revisi Rekomendasi Kenaikan UMK
Kota, Wartatasik.com – Ratusan Buruh melakukan aksi demonstrasi di depan Bale Kota Tasikmalaya pada Senin (27/11/2023). Para buruh yang tergabung dari beberapa serikat buruh yaitu SPSI, SBSI FIKEP, SBSI 1992, SBM Kasbi, LPHBI tersebut sempat melakukan pemblokiran Jalan Letnan Harun. Tidak hanya itu, sejumlah buruh juga mendirikan tenda dan bermalam di halaman Bale Kota Tasikmalaya. Sekretaris SPSI, Eros Rosid menyebutkan para buruh ini menuntut Pj. Wali Kota Tasikmalaya agar merevisi Surat Rekomendasi Kenaikan UMK. “Karena Surat Rekomendasi Kenaikan UMK ini sudah di buat tanpa ada komunikasi dengan para buruh, maka…
