Komisi IV DPRD Kota Tasik Sidak Puskesmas Indihiang: Masih Ditemukan Kendala

Kota, Wartatasik.com – Komisi IV DPRD Kota Tasikmalaya gelar kunjungan kerja (Kunker) ke Puskesmas Indihiang, Senin (07/02/2022). Tampak hadir Sekretaris Dinas Kesehatan didampingi Kapus Indihiang dr. Dewi Puspa beserta staff UPTD Puskesmas Indihiang. Dalam paparan di hadapan Anggota DPRD Komisi IV Kapus Indihiang dr. Dewi Puspa menjelaskan, bahwa capaian vaksinasi di wilayahnya sudah mencapai 70% dari total jumlah penduduk kecamatan Indihiang. Sedangkan kata dr Dewi, untuk vaksinasi anak usia sekolah 6-11 tahun baru mencapai 58 % dari 11 sekolah dasar di Indihiang, yang dilaksnakan oleh 4 tim vaksinator. “Selanjutnya, dalam…

Rakor Percepatan Vaksinasi, Walkot: Target Tersisa Dua Persen

Kota, Wartatasik.com – Wali Kota Tasikmalaya M Yusuf gencar mentresing camat dan lurah se-kota Tasikmalaya kaitan vaksinasi yang harus dituntaskan dalam deadline waktu tersisa 2 hari, saat menggelar rapat koordinasi percepatan vaksin di gedung Graha Asia Plaza Jumat, (12/11/2021). “Data sudah ada by name by addres dan hari pun melakukan vaksin, jika ada kesulitan untuk memanggil orang tersebut dari Kapolres dan Dandim diminta untuk menjemput orang tersebut,” ungkap Walkot. Menurutnya, harus dengan menjemput bola karena ada banyak alasan lansia yang kemungkinan dan terhambat melakukan vaksin, disebabkan faktor usia yang tak…

Tuntut Dua Poin, LPLHI Sambangi Dinkes Kota Tasikmalaya

Kota, Wartatasik.com – Lembaga Penyelamat Lingkungan Hidup Indonesia (LPLHI) mendatangi Dinas Kesehatan Kota Tasikmalaya guna audensi perihal beberapa pelanggaran oleh dinas tersebut. Ketua LPLHI Kota Tasikmalaya Asep Depo mengatakan, pihaknya menuntut kepada Dinas Kesehatan terkait adanya instalasi farmasi yang anggarannya dari mana?. Dirinya mengaku, sudah melakukan komunikasi kepada pihak Dinas Kesehatan dan berkoordinasi serta menunggu, hingga sampai hari ini harus melakukan demo dan audens. “Kami sudah memberikan toleransi kepada Dinas Kesehatan selama 1,5 bulan, kami dipaksa menunggu dan lebih dari 5 kali pertemuan belum juga menemukan jawaban,” kesal Asep, Rabu…

Terkait PTM, Kadinkes Sebut Tidak Keberatan Tapi Harus ada yang Dipenuhi

Kota, Wartatasik.com – Terkait pembelajaran tatap muka (PTM), Dinas Kesehatan Kota Tasikmalaya sudah diminta dengar pendapat dengan DPRD komisi IV dan satgas covid, bahkan sudah disampaikan kepada sekda dan Plt Wali Kota. Kepala Dinas Kesehatan Kota Tasikmalaya dr Uus Supangat mengatakan, secara prinsip pihaknya merasa tidak keberatan (sekolah tatap muka), namun yang penting ada hal hal tertentu yang harus dipenuhi, seperti tidak bersinggungan dengan regulasi. Selain itu kata Uus, pihak sekolah harus melaksanakan prokes secara ketat dan harus menjalankan CHSE, juga lingkungannya disiapkan. “Pengawas pelaksanaan prokes dan CHSE harus dibentuk…

Dinkes Gelar Rakor dan Evaluasi, dr Uus Jelaskan Alat Gnose C19

Kota, Wartatasik.com – Dinas Kesehatan Kota Tasikmalaya mengadakan Rapat Koordinasi dan Evaluasi Penanggulangan Covid-19, AKI (Angka Kematian Ibu) serta AKB (Angka Kematian Bayi) dan Stunting Tingkat Kota Tasikmalaya. Acara yang berlangsung di Aula Hotel Harmoni ini turut dihadiri Kepala Dinas Kesehatan Kota Tasikmalaya, Kepala Cabang PT. Indofarma Global Medika Jawa Barat, Kepala Puskesmas se-Kota Tasikmalaya, Uptd Laboratorium, UPTD Gudang Farmasi, serta tamu undangan lainnya. Kepala Dinas Kesehatan dr Uus Supangat mengatakan, bahwa saat ini pemerintah sedang meningkatkan layanan di tiap puskesmas atau layanan secara umum di era pandemi. “Ini merupakan…

Terkait Prokes, Peringkat Kota Tasik Dua Terbawah Hasil Penilaian Pemprov Jabar

Kota, Wartatasik.com – Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil melakukan peninjauan ke RSUD Dr. Soekardjo, di Jl.Rumah Sakit Kecamatan Tawang Kota Tasikmalaya. Peninjauan dilakukan untuk melihat kesiapan Kota Tasikmalaya dalam menangani Pandemi Covid-19 yang angka kasusnya semakin tinggi, khususnya di Jawa Barat. Kepala Dinas Kesehatan Kota Tasikmalaya dr. Uus Supangat memberikan keterangan terkait kunjungan dari Provinsi Jabar yang dipimpin langsung oleh Gubernur tersebut. Menurutnya, Gubernur Jabar Ridwan Kamil memberikan arahan untuk memperbaiki kedisipilinan masyarakat, karena hasil penilaian Provinsi tingkat kedisiplinan Kota Tasikmalaya dari aspek penggunaan masker, jaga jarak, berada di peringkat…

Plt Walkot Tasik Resmikan Gedung Laboratorium Biomolekuler

Kota, Wartatasik.com – Plt Wali Kota Tasikmalaya Muhammad Yusuf meresmikan Gedung Laboratorium Biomolekuler Dinas Kesehatan Kota Tasikmalaya, Selasa (19/01/2021). Turut hadir dalam kesempatan tersebut, Sekda Kota Tasikmalaya, Asisten 1 Pemerintah Kota Tasikmalaya, Kepala Dinas Kesehatan Kota Tasikmalaya dan tamu undangan lainnya. Plt Walkot mengaku sangat bangga dengan terealisasinya Labroatorium Biomolekuler ini. Ia pun mengucapkan terima kasih kepada Dinas Kesehatan Kota Tasikmalaya beserta jajarannya, yang sudah bersusah payah, sehingga terealisasinya laboratorium ini. “Dengan mengucapkan bismillahirohmanirohim Laboratorium Biomolekuler secara resmi dibuka,” ujar Plt Walkot. Ia berharap, dengan adanya laboratorium ini dapat mempermudah…

Dinkes Gelar Workshop, Irmansyah: Puskesmas Layani BPJS Harus Terakreditasi

Kota, Wartatasik.com – Dinas Kesehatan kota Tasikmalaya menggelar workshop di salah satu hotel berbintang dengan tema “pendukung implementasi akreditasi puskesmas tahun 2020, Senin (23/11/2020). Nampak hadir perwakilan dari 22 puskesmas di kota Tasikmalaya yang menjadi peserta workshop dengan mendatangkan mentor/pemateri Surpreyor Jawa Barat. Kasi Mutu Pelayanan Kesehatan Dinkes Kota Tasikmalaya Irmansyah mengatakan, workshop ini merupakan tugas dinas, bahwa kegiatan adalah kontinuitas dan terus menerus supaya pelayanannya sesuai dengan standar. Saat ini kata Irmansyah, puskesmas melaksanakan pelayanan BPJS Kesehatan diharuskan yang sudah terakreditasi dan klinik klinik swasta pun harus sudah terakreditasi.…

Waspada DBD, Kadinkes Sebut di Kota Tasik Capai Ratusan Kasus Positif

Kota, Wartatasik.com – Kasus suspek demam berdarah dengue (DBD) di Kota Tasikmalaya harus mendapat perhatian serius, pasalnya sudah ada ratusan orang terserang penyakit yang diakibatkan nyamuk Aedes aegypti ini. Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Tasikmalaya dr Uus Supangat mengamini terjadi lonjakan kasus DBD, ia menyebut sudah ada ratusan orang terinfeksi, bahkan belasan meninggal. “Sudah ada 500 kasus DBD, dan sudah 16 orang meninggal, ini dihitung dari awal Januari sampai bulan ini. Itu daerah Kawalu yang banyak kasus DBD,” ungkap dr Uus, Selasa (23/06/2020). Pihaknya kata dr Uus, sudah melakukan road…

Secara Bertahap, Kadinkes: New Normal di Kota Tasik Menuju Perkembangan dan Perbaikan

Kota, Wartatasik.com – Sebagai bahan evaluasi akan diberlakukan new normal, Kepala Dinas Kesehatan Kota Tasikmalaya dr Uus Supangat menyebut posisi saat ini masih dalam pembatasan sosial berskala besar (PSBB) untuk pendekatan adaptasi kebiasaan baru (AKB). “Tadi ada evaluasi bersama dengan tim gugus tugas Covid 19 Kota Tasikmalaya, secara aspek pentahapan new normal kita lakukan bertahap. Alhamdulillah dari perhitungan skor yang dilakukan jauh setiap harinya selalu menuju arah perkembangan dan perbaikan,” ungkap dr Uus, Jumat (12/06/2020). Tapi kata ia, walaupun demikian, pihaknya tetap melakukan pressing (penekanan) dengan harapan nanti ada kenaikan…