Tolak RUU HIP, GMBI Ciamis: Jangan Pernah Ganggu Pancasila

Ciamis, Wartatasik.com – Aksi damai penolakan Rancangan Haluan Ideologi Pancasila (RUU HIP) di depan gedung DPRD kabupaten Ciamis, Selasa (30/06/2020). Ketuai LSM GMBI Distrik Kab Ciamis Robi Tamzil menyuarakan tolak keras adanya RUU HIP yang dinilai akan melemahkan ideologi negara, apalagi Pancasila itu sudah final. Dijelaskan Robi Tamzil, ada beberapa poin yang disampaikan dengan tegas menyatakan sikap yaitu menolak RUU HIP dan hentikan proses legislasi lalu cabut dari proglenas RUU HIP. Selain itu, Robi meminta kepada komponen anak bangsa yang setia kepada NKRI dan setia bela negara Pancasila untum merapatkan…

Sejumlah Elemen Gruduk DPRD Kab Tasik, Korlap: Batalkan RUU HIP

Kab, Wartatasik.com – Terkait dengan Rancangan Undang undang Haluan Ideologi Pancasila (RUU HIP) yang dinilai tidak sesuai dengan Pancasila, beberapa elemen diantaranya GM FKPPI, FPI, Biker Subuhan, BBC serta sejumlah ormas lainnya geruduk kantor Dewan Kabupaten Tasikmalaya, Jum’at (26/06/2020). Salah satu Koordinator lapangan (Korlap) H Deni Rusyniadi dari Forum Komunikasi Ajeungan Kab Tasikmalaya mengatakan, kedatangannya itu, dengan dasar menolak keras tentang RUU HIP serta menolak keras karena disinyalir ada upaya untuk membangkitkan lagi kembali PKI. “Untuk itu dari beberapa elemen menyatakan bahwa jika terjadi pengesahan RUU HIP serta adanya PKI,…

Satu Kesatuan dengan Aksi Al Mumtaz, Sapu Jagat Tolak RUU HIP

Kota, Wartatasik.com – MUI dan gabungan ormas Islam atas nama Al Mumtaz usai sambangi DPRD Kota Tasikmalaya menyuarakan aspirasi menolak Rancangan Undang Undang Haluan Ideologi Pancasila (RUU HIP) yang kini sedang dibahas DPR RI. Sapu Jagat yang notabene tergabung dalam Al Mumtaz angkat suara menyikapi isu panas RUU HIP. Saat ditemui Wartatasik.com, Ketua Sapu Jagat M Guntur Yusuful Hamdani meminta kepada perancang RUU HIP supaya mengundurkan diri untuk membatalkan. “Dasar negara pancasila ini sudah final, tapi para perancang RUU HIP sudah membuat ketuhanan kebudayaan yang tidak mewariskan agama samawi. Ini…

Setia pada Pancasila, Dede: GMBI bakal Gelar Aksi Besar besaran Tolak RUU HIP

Kota, Wartatasik.com – Ditengah pandemi ini, Rencana Undang Undang Haluan Ideologi Pancasila (RUU HIP) sedang dibahas para pejabat wakil rakyat ditingkat pusat. Publik menilai, selain tidak urgen juga sejumlah poin yang dibahas RUU HIP ini dianggap akan melemahkan sila ketuhanan. Lantaran itu, gelombang sikap penolakan datang ditiap penjuru tanah air. Salah satunya, LSM GMBI Distrik Kota Tasikmalaya yang berencana melakukan aksi besar besaran di Jawa barat dalam rangka MENOLAK RUU – HIP ke gedung DPRD Kota Tasikmalaya. Ketua GMBI Distrik Kota Tasikmalaya Dede Sukmajaya mengatakan, adalah sangat wajar apabila GMBI…

Dinilai Lumpuhkan Sila Ketuhanan, MUI Kota Tasik Tolak RUU HIP

Kota, Wartatasik.com – Rancangan Undang-undang Haluan Ideologi Pancasila (RUU HIP) yang saat ini menjadi bahasan DPR RI menjadi buah bibir di publik. Salah satunya, MUI Kota Tasikmalaya yang menilai bahwa RUU HIP ingin melumpuhkan unsur Ketuhanan pada sila pertama Pancasila secara terselubung dan berpotensi dalam membangkitkan komunisme. Sekretaris MUI Kota Tasikmalaya KH M Aminudin Bustomi, M.Ag mengatakan, pihaknya menganggap bahwa unsur di dalam RUU HIP itu menyimpang dari makna Pancasila. Seperti lanjutnya, pada bagian Trisila dan Ekasila yang terkristalisasi yaitu gotong royong dan dinilainya sebagai upaya memecah Pancasila. “MUI Kota…