Susun Regulasi AKI dan AKN, Dinkes Kota Tasik Libatkan Lintas Sektor

Kota, Wartatasik.com – Dinas Kesehatan Kota Tasikmalaya menggelar kegiatan Konvergensi dengan lintas sektor untuk penyusunan regulasi penurunan Angka Kematian Ibu (AKI) dan Angka Kematian Neonatal (AKN) Kegiatan ini dibuka secara resmi oleh Sekertaris Daerah Kota Tasikmalaya Drs. H Ivan Dicksan di gelar diballroom salah satu hotel berbintang, Rabu (11/11/2020). Nampak hadir Perwakilan Dinas Kesehatan Provinsi Jawa Barat, Kepala Dinas Kesehatan Kota Tasikmalaya Asisten Daerah 1 Bidang Pemerintahan, Kesejahteraan Rakyat (Kesra), Kepala UPTD Puskesmas, Ketua Ikatan Dokter Indonesia (IDI), Ketua Ikatan Bidan Indonesia (IBI), Perwakilan dari Kodim, serta tamu undangan lainnya.…

Hadapi New Normal, UPTD Dadaha Pasang Wastafel di Sejumlah Titik

Kota, Wartatasik.com – Menghadapi new normal, fasilitas umum dan sosial kini diharuskan memakai protokol kesehatan. Pasalnya, pandemi Covid 19 di Indonesia sampai saat ini belum mereda. Salah satunya UPTD Dadaha Kota Tasikmalaya yang sudah jauh hari ancang ancang menyiapkan adaptasi kebiasaan baru (AKB), sebab kawasan Dadaha menjadi salah satu spot titik kumpul masyarakat, baik itu olahraga, kongkow maupun lainnya. Kepala UPTD Dadaha Gumilang Herdis Kiswa S.I KOM mengatakan, pihaknya sudah menyediakan wastafel ditiap titik fasilitas yang kerap digunakan masyarakat. “Kami sudah pasang wastafel di gedung kesenian, pintu masuk stadion wiradadaha,…

Jelang AKB, Grab Priangan Timur Kerjasama dengan Asia Plaza Bentuk Pos Sterilisasi

Kota, Wartatasik.com – Bekerjasama dengan Mall Asia Plaza, perusahaan transportasi online Grab launching pos sterilisasi sebagai persiapan menyongsong adaptasi kebiasaan baru (AKB). City Lead Priangan Timur Grab Hirawan Wibisana menjelaskan, pos sterilisasi ini adalah pos sterilisasi bentuk kerjasama antara Grab dan Mall Asia Plaza sebagai persiapan adaptasi menuju new normal. “Pos sterilisasi ini diperuntukan untuk para pengunjung Asia Plaza sebagai mitra Grab Card dan Grab Bike. Juga bentuk suport untuk memastikan bahwa pengunjung aman,” ucap pria yang akrab disapa kang Hibi ini, Senin (29/06/2020). Selain itu terangnya, pos ini menyediakan…

Hadapi AKB, UPTD Dadaha Sterilisasi Fasilitas Umum

Kota, Wartatasik.com – Dengan diberlakukannya new normal, otomatis ragam fasilitas umum sudah bisa di buka kembali seperti sarana olahraga, tempat ibadah, pasar, perbelanjaan dan lainnya. Namun, sebelum dibuka secara resmi, salah satu fasilitas umum yaitu kompleks Dadaha dengan cara penyemprotan disinfektan, guna mencegah mata rantai Covid 19 untuk menuju adaptasi kebiasaan baru (AKB) alias new normal. Ketua pelaksana UPTD Dadaha Andi Tubagus mengatakan, antusias masyarakat untuk melaksanakan kegiatan olahraga terus meningkat seperti jogging, bersepeda dan olahraga lain. Pihaknya pun mengimbau kepada masyarakat untuk tetap mematuhi protokol kesehatan setelah beraktifitas di…

Selain Sembako, PT Pertamina Bagikan Ribuan Masker dan Ratusan Alat Rapid Test

Kota, Wartatasik.com – Pemkot Tasikmalaya terima bantuan dari PT Pertamina berupa ribuan sembako dan masker serta alat rapid test yang berlangsung di halaman Dinas Perhubungan Kota Tasikmalaya. Nampak hadir Wali Kota Tasikmalaya didampingi Sekda, Dirut Pertamina Kota Tasikmalaya, Kepala Dinas Perhubungan, Kepala Dinas Komunikasi dan Informasi dan tamu undangan lainnya, Jumat, (05/06/2020). Wali Kota Tasikmalaya mengucapkan terimakasih kepada PT Pertamina yang telah menyerahkan bantuan untuk kota Tasikmalaya diantaranya 2500 sembako, 1000 masker N95 dan 500 alat rapid test. “Dengan adanya bantuan hari ini, berharap dapat bermanfaat untuk para petugas parkir…

Kota Tasik Masuk Zona Hijau, Wagub Pantau Kesiapan Penerapan AKB

Kota, Wartatasik.com – Wakil Gubernur Jawa Barat Uu Ruzhanul Ulum kunjungi Kota Tasikmalaya dalam rangka peninjauan kesiapan penerapan Adaptasi Kebiasaan Baru (AKB). Nampak mendampingi Wali Kota Tasikmalaya, Wakil Wali Kota Tasikmalaya, Sekda Kota Tasikmalaya, Unsur Forkopimda Kota Tasikmalaya dan Tamu Undangan, Kamis, (04/06/2020). Kota Tasikmalaya sendiri telah memasuki zona biru sehingga diperbolehkan kembali membuka fasilitas umum seperti tempat ibadah dan tempat perekonomian. Namun dengan syarat selalu mentaati protokol kesehatan seperti menggunakan masker, cuci tangan menggunakan sabun/selalu membawa handsanitizer dan jaga jarak. “Setelah dilihat di tempat ibadah seperti Masjid Agung dan…