Dalam Orasi Politiknya, Budi Ucapkan Syukur PPP Selalu Menjadi Pemenang di Kota Tasikmalaya

Kota, Wartatasik.com – Ketua DPC Kota Tasikmalaya Budi Budiman ucapkan rasa syukur karena selama ini Partai Persatuan Pembangunan (PPP) selalu menjadi pemenang di Kota Tasikmalaya. Ucapan tersebut diutarakan Budi saat orasi politik dalam Rapat Umum/kampanye terbuka bersama Ketua Umum DPP PPP Ir.H. Suharso Monoarfa di lapangan Dadaha, Jumat (12/04/2019). Menurut Budi, berkat dukungan masyarakat, dirinya selaku Kader PPP diberikan kepercayaan sebagai Kepala Daerah di kota Tasikmalaya. Masyarakat juga terangnya, sudah merasakan semua pembangunan insfrastruktur, pembangunan bidang pendidikan, ekonomi serta keagamaan. “Insyaallah itu menjadi perhatian kita semua, para kader PPP sebagai…

Tadi Siang, Massa Pendukung Prabowo Sandi Kota Konvoi ke Kab. Tasik

Kota, Wartatasik.com – Masa kampanye terbuka akan berakhir,  ribuan massa pendukung Prabwo – Sandi Kota Tasikmalaya konvoi bareng menyapa pendukung ke pelosok daerah Kabupaten Tasikmalaya. Koordinator lapangan Remi menuturkan, lebih dari 1.000 motor dan 300 mobil pendukung Capres no 2 dari kota Tasik ikuti konvoi ini menyapa pendukung dari Kab. Tasik. “Ini kan hari terakhir kampanye terbuka, kita manfaatkan untuk menggelorakan semangat dukungan bagi bagi pasangan Capres Prabowo Sandi,” ujarnya kepada Wartatasik.com, Kamis (11/04/2019). Sebenarnya kampanye ini masih bisa sampai tanggal 13 April, namun tidak menyertakan masa banyak sebab hanya solialisasi dor…

Hibur Massa Prabowo Sandi, Ketua Forsa: Gabungnya Rhoma Irama Akan Dongkrak PAN di Tasikmalaya

Kota, Wartatasik.com – Sejumlah Fans Rhoma dan Soneta (Forsa) Tasikmalaya membludak untuk bertatap langsung dengan sang Raja Dangdut Indonesia di lapangan Dadaha kota Tasikmalaya, Sabtu (06/04/2019). Kedatangannya itu dalam rangka safari politiknya menggaungkan Partai Amanat Nasional (PAN), pasalnya kini Rhoma Irama bergabung dengan partai tersebut. Ketua Forsa Tasikmalaya Beben Ahmad menuturkan, adanya Bang Haji (sapaan akrab Rhoma, red) akan membirukan lapangan kebanggaan kota Santri, “Mudah-mudahan antusias Forsa yang sudah tak terbendung ini akan melambungkan perjuangan Rhoma Irama,” ujarnya kepada wartatasik.com. Menurut Beben, bergabung Rhoma dengan PAN diprediksi akan mendongkrak suara…

Beda, Caleg DPRD Dapil 2 Kab. Tasik ini Berbasis Aplikasi

Kabupaten, Wartatasik.com – Zaman semakin canggih, kini untuk sosialisasi pun menggunakan aplikasi. Kemajuan teknologi itu tak disia-siakan oleh Calon Anggota Legislatif (Caleg) DPRD Dapil 2 dari Partai Persatuan Pembangunan (PPP) H Asop Sopiudin. Ya, dalam upaya konsolidasi pemenangannya dapil 2 di kecamatan Cisayong, Padakembang, Leuwisari, Kabupaten Tasikmalaya ini menggunakan pergerakan berbasis aplikasi android yaitu Peta Politika. “Tahapan kampanye sudah kami lakukan, tetapi polanya dengan gerilya tak.seperti dulu. Para tim kampanye tidak harus berbondong-bondong ke markas, karena cukup dengan aplikasi Peta Poltika,” ujar Asop saat ditemui Wartatasik.com, Jumat (05/4/2019). Terang Asop,…

Caleg PPP DPR RI Hj. Nurhayati Optimis Bisa Rangkul Kaum Millennial

Kabupaten, Wartatasik.com – Caleg DPR RI No 1 dari Partai Persatuan Pembangunan Hj Nurhayati optimis bisa merangkul kaum millennial. Hal itu utarakannya saat sambutan acara istigosah dan konsolidasi pemenangan dapil 2 yang dilaksanakan di kp. Ciberem Abror Desa Cikadu, Kecamatan Cisayong, Kab Tasikmalaya, Jumat 05 April 2019. Dituturkan Nurhayati, ia ingin menepis paradigma yang menganggap PPP itu partai Bapak Bapak, “Kami ingin kaum milenial itu mau berpolitik, mereka harus mengenal berpolitik dengan baik dan benar serta mau memilih PPP,” ujarnya kepada wartatasik.com. Statreginya terang Nurhayati, timnya akan melakukan door to door kepada…

9 April Mendatang, Sandiaga Uno akan Kunjungi Lombok

Mataram, Wartatasik.com – Calon Wakil Presiden nomor urut 02, Sandiaga Salahuddin Uno dijadwalkan akan mengunjungi Lombok pada Selasa, 9 April 2019 mendatang. Sandi akan berbagi pengalaman entrepreneur pada milenial di Lombok City Center (LCC) dalam acara bertajuk Lombok Young Entrepreneur Summit (YES) 2019. Ketua Panitia Lombok YES 2019, Nauvar Farinduan, mengatakan Sandi rencananya hadir di acara tersebut mulai pukul 16.00 Wita hingga 18.00 Wita. Sandi katanya, akan memberikan sejumlah pengalaman dan pencerahan pada entrepreneur muda di NTB. “Nanti di LCC, Pak Sandi akan memberikan pencerahan, cerita, pengalaman bagaimana pemuda untuk…

Saat Apel Pagi, Para Kepala Daerah Diperintah Pimpin Ikrar Sikap Netralitas ASN untuk Pemilu 2019

Kota, Wartatasik.com – Dalam rangka mewujudkan suksesi Pemilu serentak 17 April 2019 dan menegakan netralitas Aparatur Sipil Negara (ASN) demi menjaga stabilitas wilayah seluruh Indonesia. Para pimpinan Kepala Daerah diperintahkan saat Apel pagi untuk membacakan ikrar pernyataan sikap ASN yang diikuti oleh seluruh peserta uapacara. Perintah itu berdasarkan surat edaran dari Kementerian Dalam Negeri Republik Indonesia nomor 800/2620/SJ yang dimuat portal tasikmalayakota.go.id. Adapun ikrar pernyatan sikapnya sebagai berikut: – Mendukung suksesnya Pemilu dan Pilpres serentak tahun 2019 demi terwujudnya sistem pemerintahan Presidentil yang semakin efektif berdasarkan Pancasila dan UUD 1945.…

Peduli Pesantren Kecil, Anton Akan Mediasi Bikin Legalitas Jelas

Kota, Wartatasik.com – Kepedulian DR. Drs. H. Anton Charliyan MPKN., terhadap tokoh agama dan pesantren memang tidak diragukan lagi. Salah-satunya adalah dirinya akan memediasi pesantren-pesantren kecil untuk mendapatkan legalitas formalnya. Disaat pesantren besar terakomodir bantuan dari Pemerintah, tak sedikit juga pesantren kecil luput perhatian. Sebab itulah yang mendorong Calon Anggota Legislatif (Caleg) DPR RI Nomor urut 1 dari PDI Perjuangan ini kumpulkan puluhan kyai atau ulama tajuk untuk bersilaturahmi dikediamannya Jalan Kapten Naseh Kota Tasikmalaya. Ditemui wartatasik.com, Anton Charliyan menuturkan, ia akan memperjuangkan legalitas pesantren kecil yang selama ini terkendala…

Garda Terdepan, PTPS se-Kec. Kawali Ciamis Digenjot Bimtek

Ciamis, Wartatasik.com – Paska dilantik, 169 Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS) se- Kecamatan Kawali Kabupaten Ciamis diminta bekerja profesional dalam menjalankan tugasnya. Resmi menjadi bagian dari Panwaslu, anggota PTPS yang notabene garda terdepan ini digenjot bimbingan teknis (Bimtek) sebagai wawasan dalam menegakan demokrasi pada Pileg dan Pilpres 2019. Ketua Panwascam Kawali Mumu ingatkan PTPS agar menjaga netralitas dan integritas mengawal,mengawasi dan bertanggung jawab ditiap TPS untuk kepentingan Bangsa. “Kami harapkan Pemilu tahun 2019 ini dapat berjalan lancar, aman dan kondusif,” ujarnya saat ditemui wartatasik.com, Senin (25/03/2019). Di tempat terpisah Ketua…

Dalam Pelantikan, Ketua Panwascam Mangkubumi Ingatkan Anggota PTPS Junjung Profesionalitas

Kota, Wartatasik.com – Keberadaan Pengawas Tempat Pemungutan Suara (PTPS) merupakan instrumen sukses dan tidaknya kualitas dalam penyelenggaran Pemilu yang paham terhadap regulasinya sesuai tupoksi. Hal itu diutarakan Ketua Panitia Pengawas Pemilu Kec (Panwascam) Mangkubumi Jajang Sundulani saat sambutan acara pelantikan dan Bimbingan Teknis (Bimtek) PTPS di RM Sari Rasa Jl SL Tobing Kota Tasikmalaya, Senin (25/03/2019). Dikatakan Jajang, sebagai penanggung jawab dan garda terdepan pengawasan pemilu, ia ingatkan PTPS agar menjunjung tinggi profesionalitas dalam bertugas sehingga menimbulkan rasa kepercayaan masyarakat. “Saya ucapkan selamat atas dilantiknya para PTPS se-Kec. Mangkubumi,” ucapnya.…