Sampaikan Evaluasi Penanganan Covid 19 dan DBD, Dinkes Kota Tasik: Sudah Bisa Terkendali

Kota, Wartatasik.com – Dinas Kesehatan Kota Tasikmalaya gelar rapat evaluasi Covid 19 bersama Komisi IV di ruang rapat I DPRD, Senin (13/07/2020). Kepala Dinas Kesehatan dr Uus Supangat menyampaikan beragam evaluasi penanganan Covid 19 dan mengenai kondisi demam berdarah dangue (DBD) di Kota Tasikmalaya. “Sesuai dengan mikotas, bahwa ada penambahan pasien enam orang, diketahui dua orang warga luar dan empat orang warga Kota Tasikmalaya,” ungkapnya. dr Uus menilai sesuatu yang wajar jika Dewan melakukan panggilan kepada Dinas Kesehatan, terkait kekhawatiran adanya klaster. Adapun lanjutnya, syarat klaster ternyata tidak terpenuhi karena…

Hadiri Test Landing dan Take Off Pesawat C-130H, Budi: Transportasi Udara dapat Dorong Perekonomian

Kota, Wartatasik.com – Wali Kota Tasikmalaya didampingi Wakilnya dan unsur Forkompinda hadiri test landing dan take off pesawat C-130H di Lanud Wiryadinata, Senin (13/07/2020). Wali Kota Tasikmalaya Budi Budiman mengatakan, dengan hadirnya ujicoba pertama pesawat C-130H ke Kota Tasikmalaya merupakan kajian dari pemerintah pusat dalam penanganan kebencanaan. “Untuk penerbangan malam hari, telah diusulkan ke Kementerian Perhubungan RI. Semoga cepat selesai dan dapat dipergunakan dimalam hari,” ujar Budi. Ia berharap adanya dukungan dari masyarakat Priangan Timur, khususnya masyarakat Kota Tasikmalaya dalam transportasi udara. “Dengan sering menggunakan transportasi udara dapat mendorong perekonomian…

Maju dalam Pilkades Serentak Ciamis, H Ade Siap Membawa Desa Sumberjaya Religius Islami

Ciamis, Wartatasik.com – Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Serentak kabupaten Ciamis memasuki tahapan penetapan pengundian nomor urut dari para calon untuk periode tahun 2020-2026. Salah satunya, panitia Pilkades Sumberjaya Kecamatan Cihaurbeuti hari ini menyelenggarakan rapat pleno penetapan dan pengundian nomor urut calon kepala desa, Senin (13/07/2020). Ketua Panitia Pilkades Sumberjaya Acep Zamaludin SPdi mengatakan, selain penetapan nomor urut calon, pihaknya sudah menjalankan beberapa tahapan pelaksanaan Pilkades. “Ya, mulai dari penjaringan balon, seleksi administrasi, penetapan balon menjadi calon dan sekarang pengundian nomor urut calon. Seluruh kandidat dinyatakan lolos dan siap maju dalam…

Sempat Terhambat Covid 19, Sandi: Pengerjaan Fly Over Jalan Lingtar Tahun ini Berlanjut

Kota, Wartatasik.com – Pemerintah Kota Tasikmalaya terus menggenjot progam pembangunan yang sempat terkendala pandemi Covid 19, salah satunya pengerjaan Jalan Lingkar Utara (Lingtar). Kepala Bidang Jalan dan Jembatan Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kota Tasikmalaya H Sandi Lesmana mengatakan, targetnya itu saat ini adalah memaksimalkan pembangunan fly over. “Target kita sekarang memaksimalkan fly over, kalau yang lainnya itu kan (jembatan) sudah terhubung,” ungkap Sandi didampingi Kasi Pembangunan Rino Isa Muharam saat ditemui di ruang kerjanya, Senin (13/07/2020). Dijelaskannya Sandi, ia terus upaya mencari sumber dana agar cepat merealisasikan…

Selain Gelar Peduli Dampak Covid 19, H Ferdiansyah juga Pantau Persiapan Pilkada

Kota, Wartatasik.com – Kondisi ekonomi masyarakat yang belum juga membaik, membuat Anggota DPR RI Fraksi Partai Golkar Ferdiansyah tak hentinya terus membantu masyarakat dengan membagikan sembako. Pembagian sembako itu tiada lain untuk membantu masyarakat yang terdampak dengan melakukan kegiatan bertajuk Peduli Dampak COVID-19. Kali ini, kegiatan dilakukan dengan sasaran masyarakat yang terkena PHK dan tidak terdaftar sebagai penerima bantuan yang tersebar di tujuh titik lokasi Kota dan Kabupaten Tasikmalaya. H Ferdiansyah berharap bantuanny itu bisa sedikit meringankan beban masyarakat,yang tidak memiliki kategori penerima bantuan. “Kegiatan ini sudah dilakukan sejak bulan…

Kabar Gembira, Cek Ketersediaan Tempat Tidur di RS SMC Bisa Diakses Melalui Mobile JKN

Kab, Wartatasik.com – Sebagai langkah untuk memberikan pelayanan yang optimal kepada seluruh masyarakat, Rumah Sakit Singaparna Medika Citrautama (RS SMC) mulai mengimplementasikan display ketersediaan tempat tidur yang dapat dilihat dalam aplikasi Mobile JKN. Hal tersebut juga sebagai bentuk implementasi dari fokus yang ditetapkan oleh BPJS Kesehatan yang menjadikan tahun 2020 ini sebagai tahun pelayanan dan kepuasan peserta. Melalui aplikasi Mobile JKN ini peserta JKN-KIS dimanapun berada dapat mengetahui ketersediaan kamar rawat inap di rumah sakit yang bekerjasama dengan BPJS Kesehatan dan melakukan bridging antara dashboard rumah sakit dengan web service Aplicares BPJS Kesehatan secara realtime. Informasi ini selain memudahkan pasien…