Cegah Penularan Corona, GRAB Bersama BPBD Kota Tasik Bagikan Ratusan Masker dan Hand Sanitizer

Kota, Wartatasik.com – Peduli pencegahan penularan virus corona atau coronavirus disease 2019 (Covid 19) yang kini tengah mewabah di dunia. Tak terkecuali bangsa Indonesia juga tengah berjuang melawan virus yang penyebarannya semakin memprihatinkan. Untuk itu, GRAB Indonesia wilayah Priangan Timur melalui #KitaVSCorona bersama BPBD Kota Tasikmalaya siang tadi membagikan ratusan masker dan hand sanitizer kepada Lurah Setiamulya dan masyarakat yang berada di Pasar Gegernoong Tamansari. Kepada wartatasik.com, City Lead GRAB Priangan Timur Hirawan Wibisana mengatakan bahwa giat ini merupakan yang kesekian kalinya dilakukan, “Sebelumnya kami (GRAB) berbagi masker untuk masyarakat…

Cegah Penularan Covid 19 di Tasikmalaya, Grab Semprot Desinfektan Gratis kepada Mitra Pengemudi

Bersama Aksi Cepat Tanggap (ACT), melakukan penyemprotan Disinfektan Gratis kepada Mitra Grab di Kota Tasikmalaya #KitaVSCorona Tasikmalaya, Wartatasik.com – Grab berkomitmen untuk melindungi penumpang maupun mitra pengemudi dalam situasi yang tidak pasti akibat wabah virus COVID19. Melalui program #KitaVsCorona, Grab bekerja sama dengan berbagai institusi untuk memberikan perlindungan dan mitra pengemudi, pengantaran, merchant, pelanggan dan karyawan dalam memerangi pandemi COVID-19 di seluruh Indonesia termasuk diantaranya wilayah Tasikmalaya dan sekitarnya. Dan kali ini bekerjasama dengan Aksi Cepat Tanggap (ACT), Grab melakukan penyemprotan disinfektan kepada mitra GrabBike dan GrabCar bertempat di kantor…

Grab dan Pemkot Tasik Perangi Covid-19 Melalui Gerakan #KitaVSCorona, M Yusuf: Ini Langkah Baik

● Program pencegahan dan perlindungan kesehatan dan keselamatan baik pelanggan maupun mitra pengemudi di seluruh layanan Grab di Tasikmalaya ● Bersama Pemerintah Kota Tasikmalaya, membagikan ribuan masker kepada masyarakat kota Tasikmalaya ● Memperkenalkan Pemesanan Tanpa Kontak untuk GrabFood dan GrabExpress di Tasikmalaya… Kota, Wartatasik.com –  Presiden Joko Widodo telah menginstruksikan kepada masyarakat Indonesia untuk bekerja, belajar dan beribadah di rumah guna mengurangi resiko penularan virus Corona. Untuk memerangi pandemik COVID-19 diperlukan kolaborasi seluruh lapisan masyarakat, sedangkan bagi para lini terdepan Grab Indonesia dibutuhkan keberanian untuk bergabung dalam gerakan #KitaVSCorona yang…

Akhirnya, Pelaku Pencurian Kekeresan Pengemudi Grab Berhasil Dibekuk Polres Tasik Kota

Kota, Wartatasik.com – Timsus Satreskrim Polres Tasikmalaya Kota telah melakukan pengungkapan perkara tindak pidana Pencurian dengan Kekerasan terhadap Pengemudi Grab yang terjadi pada 26 Juni 2019 lalu sekitar jam 02.00 Wib di Perkebunan Jati tepatnya Kp. Rancapanjang Kel. Linggajaya, Kec. Mangkubumi Kota Tasikmalaya. Dalam jumpa persnya Kapolres Tasikmalaya Kota AKBP Febry Kurniawan Ma’ruf menyebut pelaku AH alias pohang berpura-pura akan menyewa kendaraan Grab mobil Honda Brio milik korban Cecep Firdiansyah untuk acara ke pesta Hajatan. “Anehnya, pelaku diajak dulu bawa baju ke daerah Ciodeng kab Tasikmalaya. Tanpa sepengatahuan korban, kemudian…

Kunjungi Beberapa Media Online Tasik, Grab Jelaskan Beragam Fitur dan Produk Baru

Kota, Wartatasik.com – Perusahaan layanan transformasi berbasis online intens melakukan konsolidasi. Kali ini, Grab Indonesia wilayah Priangan Timur kunjungi Kota Tasikmalaya dengan menyambangi beberapa media online lokal yang diwakili City Leader Priangan Timur Hirawan Wibisana dan Business Development West Java Dony. Menurut Hirawan, kedatangannya tersebut guna menjalin komunikasi serta kolaborasi dengan para perusahaan media untuk kerjasama mensosialisasikan produk yang dimiliki Grab. Pasalnya terang ia, tak hanya jasa transport tapi sekarang tersedia ada superapp. “Kami berkomitmen untuk memberikan layanan terbaik bagi konsumen baik dari sisi teknologi maupun dalam operasionalnya,” ungkapnya saat…

Wujud Apresiasi Masyarakat Jawa Barat, Grab Hadirkan GRABKEUN Weh..!!

● GRABKEUN hadir sebagai wujud apresiasi Grab bagi masyarakat Jawa Barat. Hingga kini, Grab telah hadir di 14 kota di Jawa Barat dan melayani berbagai kebutuhan masyarakat dengan 1 aplikasi terpadu ● Nikmati potongan harga hingga 70% untuk layanan GrabBike, GrabCar, GrabFood, dan GrabExpress bagi seluruh pelanggan di Jawa Barat mulai hari ini dengan kode promo GRABKEUN Bandung, Wartatasik.com – Lebaran sudah berlalu, kantong jadi kering? Jadinya nggak bisa makan enak dan jalan-jalan lagi, ceunah. Hal itu tidak perlu kamu alami, GRABKEUN weh! Grab, everyday superapp terkemuka di Asia Tenggara. Saat…