73 Desa se-Kab Tasik akan Gelar Pilkades Serentak

Kab, Wartatasik.com – Sebanyak 73 desa di 35 kecamatan se-Kabupaten Tasikmalaya akan melaksanakan pemilihan kepala desa (pilkades) serentak yang dijadwalkan 8 April 2021. Hal itu diungkapkan Kabag Pemerintahan Desa Setda Kabupaten Tasikmalaya Zainal Furqon, Jumat (19/03/2021). Kata dia, pilkades tahun ini dasarnya mengacu Pergub No 37/2017 dan Perbup No 54/2018. Ada hal yang berbeda dengan pilkades dibandingkan periode-periode sebelumnya. “Pilkades tahun ini ada penyertaan aturan protokol kesehatan terkait pandemi Covid-19. Seperti, pengadaan APD serta jumlah petugas pun bertambah banyak,” ujarnya. Furqon mengungkapkan, hal yang berbeda di tahun ini dari segi…

Edit dan Posting Foto Calon Kades di Ciamis tidak Senonoh, Pelakunya Dipolisikan

Ciamis, Wartatasik.com – Tak terima foto sang ayah di edit oknum netizen juga mengunggah foto hasil editannya itu ke akun media sosial pelaku. Postingan yang diunggah sejak tanggal 14 April 2020 belum lama ini kemudian menjadi viral hingga diketahui rekan-rekan korban. Untuk itu, Deden yang merupakan anak dari foto yang diedit oknum bersama tim sukses ayahnya melaporkan seorang netizen ke Polsek Cihaurbeuti, Kab ciamis. “Tadi kami sudah melapor ke polisi, soal kasus yang ayah saya alami. Semua saya ketahui berawal dari informasi teman-teman. Foto ayah saya diedit seseorang dan diunggah…

Kasus Tewasnya Warga Cikuya Culamega, AKBP Dony: Ini Murni Tindak Pidana Bukan Terkait Pilkades

Kab, Wartatasik.com – Simpang siur tragedi penganiayaan hingga meninggal yang dilakukan tersangka IRD (37) asal Desa Cikuya Kec Culamega Kab Tasikmalaya kini terjawab. Pasalnya, kasus ini menimbulkan keresahan khalayak ramai karena dihembuskan oleh penyebar hoaks yang menyebut kasus ini ekses dari Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak. Namun, setelah Polres Tasikmalaya mengamankan pelaku dan mengumpulkan keterangan para saksi- saksi, adalah murni penganiayaan atau tindak pidana yang dilakukan pelaku. Kapolres Tasikmalaya AKBP Dony Eka Putra S.I.K dalam konferensi persnya mengatakan, tersangka menganiaya korban Hendi Sugihartono (35) warga Desa Cikuya Kecamatan Culamega, Kabupaten…

Tinjau Langsung Pilkades, Bupati Tasik Berpesan Kades Terpilih Dapat Gali Potensi Desa

Kab, Wartatasik.com – Bupati Tasikmalaya Ade Sugianto bersama Muspida Tasikmalaya meninjau langsung tempat pemungutan suara di empat desa dalam rangka monitoring pelaksanaan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) Serentak tahun 2019 di Kabupaten Tasikmalaya. Peninjauan dilakukan di TPS Desa Cikunir, Kecamatan Singaparna, Desa Tawangbanteng Kecamatan Suakaratu, Desa Cisayong Kecamatan Cisayong dan Desa Tanjungpura Kecamatan Rajapolah. Bupati mengaku laporan yang ia terima seluruh penyelenggaraan Pilkades di 211 Desa dalam keadaan siap semua. Dirinya ingin penyelenggaraan Pilkades ini berjalan aman, kondusif, tidak ada masalah, “Saya harapkan adalah pastisipasi publiknya, karena itu bagian dari pendidikan…

Rangkul Emak Emak, Timses Calon Kades Wawan Suwanda Gelar Senam Pagi

Kab, Wartatasik.com – Calon Kepala Desa (Kades) Manggungnya no urut 2 Wawan Suwanda rangkul emak emak se-Desa dengan menggelar senam pagi. Kegiatan sehat itu dalam rangka silaturahmi terutama minta dukungan terhadap kaum hawa yang dinilai bisa militan terhadap pilihannya. Salah satu tim sukses (Timses) Asep Yudi mengatakan, langkah langkah Wawan Swanda seperti Kades, apalagi calon no 2 tersebut sangat bermasyarakat dengan semua kalangan. “Alhamdulillah timses no 2 Desa Manggungjaya solid dan mau bekerja lelah tanpa imbalan untuk mengantarkan Wawan Swanda jadi Kades pada 24 Oktober nanti,” ungkapnya, Jumat (10/10/2019). Klik…

Wawan Suwanda no urut 2 Harapan Baru Desa Mangungjaya

Kab, Wartatasik.com – Kemajuan suatu wilayah tak lepas dari peran pemimpin, menjelang pesta demokrasi Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak 2019 ini bermunculan para calon yang akan mendedikasikan hidupnya mengabdi terhadap masyarakat. Seperti halnya calon Kepala Desa (Kades) no urut 2 Wawan Suwanda menjadi harapan baru bagi Desa Manggungjaya dengan visi misi yang sudah disiapkan. Ditemui Wartatasik.com, Wawan Suwanda mengaku peduli dengan Desa Manggungjaya, lantaran itu ia  terdorong hatinya untuk bisa mengabdi terhadap masyarakat. Terlebih selama ini sang istri adalah ketua kader di Desa Manggungjaya sehingga dinilai akan mampu menjadi sosok…

Panasnya Suhu Politik Pilkades, Liga Kepunduhan Cup 2019 Mampu Satukan Warga Manggungjaya

Kab, Wartatasik.com – Ditengah memanasnya suhu politik jelang Pemilihan Kepala Desa (Pilkades),  Liga Kepunduhan Cup 2019 menjadi trik jitu untuk menyatukan antar warga. Pasalnya se-Kepunduhan Ciberem Desa Manggungjaya Rajapolah Kab Tasikmalaya mengikuti kompetisi sepakbola sehingga otomatis warga antar kepunduhan bisa bertemu melalui liga ini. Ketua Panitia Herdian Dwi Nugroho menyebut tujuan digelarnya liga sebagai upaya untuk bina lingkungan di Kepunduhan Cibeureum. “Sekaligus momen untuk silaturahmi warga agar bisa lebih saling mengenal satu sama lain,” ucapnya, Selasa (08/10/2019). Lanjut Herdian, maksud lainnya adalah wahana pemersatu warga kepunduhan yang terdiri dari berbagai…

Pesta Demokrasi Pilkades Rentan Perpecahan?

Kab, Wartatasik.com – Pesta Demokrasi Pilkades (Pemilihan Kepala Desa) serentak dinilai rentan menimbulkan perpecahan. Dari 39 Kecamatan di Kabupaten Tasikmalaya terdapat 221 desa yang melangsungkan Pilkades pada 24 Oktober mendatang. Guna tercipta situasi kondusif, tiap kecamatan sepakat melakukan deklarasi damai dan pemandanganan komitmen untuk mensukseskan hajat Pilkades. Seperti dua Desa di Kecamatan Jamanis yaitu Sindangraja dan Tajungmekar usai melakukan deklarasi bersama mewujudkan Pilkades yang bersatu, aman, damai dan bermartabat. Dalam laporannya Ketua Panitia Pilkades Aa Sudirman menjelaskan, ada lima bakal calon kepala desa (balon kades) yang terdaftar dan sudah memenuhi…

Isi Kekosongan Jabatan Kades, Desa Sindangmukti Gelar Sertijab

Ciamis, Wartatasik.com – Jelang Pilkades, banyak Kepala Desa (Kades) selesai masa jabatannya. Namun untuk optimalisasi pelayanan masyarakat harus mengisi kekosongan dengan Pejabat sementara (Pjs). Seperti halnya dengan Desa Sindangmukti Kecamatan Panumbangan Kabupaten Ciamis yang usai menggelar serah terima jabatan (Sertijab) di GOR Seba Guna Desa Sindangmukti. Camat Panumbangan Heri Rianto menuturkan, berhentinya kades di akhir tahun, meninggalkan program yang belum dikerjakan sehingga harus dilantik Pjs. Apalagi capaian Pajak Bumi Bangunan (PBB) yang sudah menjadi langganan prestasi harus dipertahankan Pjs Kades Sindangmukti. “Jangan jadi polemik, ini hanya isi kekosongan saja untuk…

Dodi Kurniawan Inisiator Desa Siaga Donor Mata, Kandidat Kuat Calon Kades Tenjowaringin

Kab, Wartatasik.com – Pesta Demokrasi Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) serentak bulan Oktober 2019 mendatang, sosok kandidat calon Kades terus menyeruak. Seperti halnya di daerah Tenjowaringin, Dodi Kurniawan menjadi topik hangat kandidat terkuat Kades Tenjowaringin. Bukan tanpa alasan, Dodi merupakan inisiator dari gerakan “Desa Siaga Donor Mata” yang sanggup menyita perhatian publik. Berkat gagasannya itu, sekitar 2.000 warga Desa Tenjowaringin ingin mendonorkan kornea matanya sehingga langsung mendapat apresiasi dari Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil dan Kementerian Desa. Apalagi kini Dodi sedang berjuang mewujudkan kesetaraan di Desa Tenjowaringin, baik dari segi pelayanan,…